Iskandar M. Hasan. STUDI PROTOKOL SCTP PADA JARINGAN WLAN UNTUK APLIKASI STREAMING. Banda Aceh : Fakultas Teknik Universitas Syiah Kuala, 2020

Abstrak

Penyebaran informasi melalui internet pada masa sekarang merupakan suatu hal yang sudah umum, khususnya informasi hiburan mengenai film. situs -situs yang menampilkan teks dan gambar tentunya akan kalah menarik bila dibandingkan dengan situs yang menampilkan video streaming sebagai penyampai data. penggunaan video streaming yang berbasi protokol sctp merupakan perkembangan terbaru dalam dunia internet.sctp secara optimal dapat melakukan retransmisi pengiriman data dalam bentuk video yang berformat mpeg-4 untuk menghasilkan kualitas gambar yang sangat baik.

Baca Juga : ANALISIS PERFORMANSI TRANSMISI VIDEO PADA JARINGAN MULTICAST DAN UNICAST DENGAN MENGGUNAKAN WLAN IEEE 802.11N (MUTIA MULIANA, 2020) ,

Baca Juga : PERBANDINGAN PERFORMANSI TWO-WAY COOPERATIVE WLAN MENGGUNAKAN NON-ORTHOGONAL DAN ORTHOGONAL AMPLIFY AND FORWARD (Kurnia Rizki, 2017) ,



Tulisan yang relevan

PERBANDINGAN PERFORMANSI TRANSMISI VIDEO DENGAN UNICAST PADA WLAN IEEE 802.11AC (Faisal, 2018) ,

PERBANDINGAN PERFORMANSI TRANSMISI VIDEO DENGAN UNICAST PADA WLAN IEEE 802.11AC (Faisal, 2018) ,

PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM JARINGAN WLAN MENGGUNAKAN REMOTE AUTHENTICATION DIAL-IN USER SERVICE (RADIUS) (Rajizal Hamin Hr, 2020) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi