MARLIZA FADZILA. PERKEMBANGAN MOTIF PADA BAJU PENGANTIN DI MEULABOH ` KABUPATEN ACEH BARAT. Banda Aceh : Fakultas KIP Universitas Syiah Kuala, 2020

Abstrak

Abstrak kata kunci : perkembangan, motif, pasca tsunami, baju pengantin penelitian ini berjudul “perkembangan motif pada baju pengantin di meulaboh kabupaten aceh barat”. mengangkat masalah perkembangan motif pada baju pengantin di meulaboh kabupaten aceh barat pasca tsunami. penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan perkembangan motif pada baju pengantin di meulaboh kabupaten aceh barat pasca tsunami. pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif. teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi, dokumentasi dan wawancara. subjek penelitian ini adalah syarifah hennizar selaku pemiliki cut aja wedding dan rina selaku pemiliki rina queenna, objek penelitian ini adalah baju pengantin di meulaboh kabupaten aceh barat. teknik analisis data dilakukan dengan reduksi data, penyajian data, dan kesimpulan. hasil dari penelitian menunjukan bahwa perkembangan motif pada baju pengantin di meulaboh kabupaten aceh barat

Baca Juga : PERKEMBANGAN MOTIF DAN BENTUK BAJU PENGANTIN DI KABUPATEN SIMEULUE (Ainun Kharismah, 2018) ,

Baca Juga : PENGEMBANGAN MOTIF HIAS ACEH PADA BUSANA ADAT PENGANTIN DI KOTA BANDA ACEH (Anggia Mustika, 2016) ,

ca tsunami, merupakan salah satu bukti nyata bahwa perkembangan yang terjadi pada motif baju pengantin di meulaboh dapat dilihat dari tampilan motif yang berbeda seperti penambahan motif pada motif yang sudah ada, hal ini dapat kita lihat pada motif pinto aceh, yang mana terdapat beberapa bagian pada motif pinto aceh yang ditambahkan motif baru untuk memperindah motif pinto aceh yang sudah ada, seperti penambahan ukiran daun maupun ukiran batang. masyarakat sekitar tidak mempermasalahkan perkembangan yang terjadi pada motif yang terdapat pada baju pengantin, hal ini dikarenakan tidak terdapatnya motif-motif yang memilliki arti negatif. motif itu sendiri merupakan identitas suatu masyarakat sehingga adanya motif sangat penting untuk diterapkan pada baju pengantin. namun saya berharap agar motif-motif yang sudah ada seperti pinto aceh, uke bate, pucok reubong dan motif aceh yang lain tetap diterapkan pada baju pengantin di meulaboh kabupaten aceh barat, meskipun nantinya ada penambahan motif ragam hias pada motif-motif aceh tersebut.

Tulisan yang relevan

PEMAKAIAN BUSANA PENGANTIN ACEH MODIFIKASI DI KECAMATAN BAITURRAHMAN KOTA BANDA ACEH (Cut Ade Meriskha, 2016) ,

MODIFIKASI BUSANA PENGANTIN WANITA ACEH DENGAN APLIKASI PAYET (PAMELA, 2019) ,

PENGEMBANGAN RAGAM HIAS UKIRAN INAI PADA PENGANTIN WANITA ACEH (Magvirah Zuhra, 2016) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi