ALSA FARADHIBA. KORELASI ANTARA LAMA MENOPAUSE TERHADAP FUNGSI KOGNITIF PADA LANJUT USIA DI UNIT PELAKSANA TEKNIS DINAS RUMOH SEUJAHTRA GEUNASEH SAYANG BANDA ACEH. Banda Aceh : Fakultas Kedokteran Universitas Syiah Kuala, 2020

Abstrak

Penelitian mengenai lama menopause terhadap fungsi kognitif belum didapatkan atau masih sangat sedikit, namun terdapat penelitian yang berkaitan yaitu penelitian yang dilakukan oleh the study of women’s health across the nation (swan) yang mendukung bahwa semakin lama menopause maka fungsi kognitif semakin menurun, tetapi terdapat hasil penelitian lain juga yang berbeda dengan penelitian swan tersebut. tujuan penelitian ini adalah mengetahui hubungan antara lama menopause terhadap fungsi kognitif pada lansia. metode penelitian yang digunakan adalah kuantitatif korelasional dengan menggunakan pendekatan cross sectional. teknik pengambilan sampel penelitian ini adalah total sampling dengan jumlah sampel 33 orang. data didapatkan dengan melakukan wawancara dan pengisian kuesioner mmse (mini mental state examination) oleh peneliti. pada setiap kelompok lama menopause menunjukkan paling banyak wanita lansia pada kategori fungsi kognitif yang normal, namun semakin lama menopause semakin

Baca Juga : FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN DEPRESI PADA LANJUT USIA DI UNIT PELAKSANA TEKNIS DINAS RUMOH SEUJAHTRA GEUNASEH SAYANG BANDA ACEH (fadhlianur, 2016) ,

Baca Juga : FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI FUNGSI KOGNITIF USIA LANJUT DI UPTD RUMOH SEUJAHTERA GEUNASEH SAYANG KOTA BANDA ACEH (Zahriani Ulfa, 2015) ,

kit persentase wanita lansia yang memiliki fungsi kognitif normal (53,3%). uji spearman rank menunjukkan bahwa p value=0,085, maka tidak ada hubungan yang signifikan antara lama menopause terhadap fungsi kognitif pada lansia. kata kunci : lama menopause, fungsi kognitif,

Tulisan yang relevan

HUBUNGAN INTERAKSI SOSIAL DENGAN KUALITAS HIDUP LANSIA DI UNIT PELAKSANA TEKNIS DINAS(UPTD)RUMOH SEUJAHTRA GEUNASEH SAYANG BANDA ACEH TAHUN 2014 (Gusti Sri Vantona, 2014) ,

HUBUNGAN INKONTINENSIA URINE DENGAN KUALITAS HIDUP LANSIA DI UNIT PELAKSANA TEKNIK DINAS (UPTD) RUMOH SEUJAHTRA GEUNASEH SAYANG ULEE KARENG BANDA ACEH (ERNI MEUTIA RANI, 2016) ,

HUBUNGAN KEHILANGAN GIGI TERHADAP STATUS GIZI USIA LANJUT DI UPTD RUMOH SEUJAHTRA GEUNASEH SAYANG BANDA ACEH (Fenisulya Dewi, 2015) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi