Nurul Farida Hanum. PRAKTIK AUDIT SYARIAH YANG ADA DI ACEH : ANALISIS RUANG LINGKUP DAN KECUKUPAN SERTIFIKASI. Banda Aceh : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Syiah Kuala, 2019

Abstrak

abstrak lembaga keuangan syariah di indonesia menunjukan perkembangan yang begitu pesat, sehingga mendorong perkembangan praktik akuntansi syariah. akibatnya, muncul kebutuhan akan fungsi audit baru yakni audit syariah. perbedaan kerangka kerja dan ruang lingkup membuat kompetensi yang diperlukan oleh auditor syariah juga berbeda dengan auditor lembaga keuangan konvensional. auditor syariah perlu memiliki dua kompetensi yakni dalam bidang akuntansi dan audit syariah. sejauh ini, kompetensi auditor di indonesia masih dipertanyakan karena minimnya lembaga pendidikan dan sertifikasi untuk auditor syariah. sertifikasi akuntansi syariah yang dilakukan ikatan akuntan indonesia hanya terbatas pada teknik akuntansi saja dan belum membahas mengenai teknik auditing, sehingga perlu adanya tambahan sertifikasi di indonesia untuk menguji kompetensi auditor syariah. kata kunci: lembaga keuangan syariah, auditor syariah, sertifikasi auditor syariah

Baca Juga : PENGARUH KECUKUPAN MODAL DAN KOMPETISI TERHADAP PROFITABILITAS BANK SYARIAH DI INDONESIA (Dessy Mauliza, 2016) ,

Baca Juga : PENGARUH KECUKUPAN MODAL, DANA PIHAK KETIGA, DAN PEMBIAYAAN BERMASALAH TERHADAP PROFITABILITAS MELALUI PEMBIAYAAN (STUDI PADA BANK UMUM SYARIAH YANG TERDAFTAR DI BANK INDONESIA) (Emilda Priyatni, 2017) ,



Tulisan yang relevan

PENGARUH PROFITABILITAS TERHADAP MANAJEMEN LABA PADA PERBANKAN SYARIAH DENGAN CORPORATE GOVERNANCE SEBAGAI VARIABEL PEMODERASI (MAKHDUM RATNA, 2016) ,

ANALISIS PENGARUH DANA PIHAK KETIGA, KECUKUPAN MODAL DAN PEMBIAYAAN BAGI HASIL TERHADAP PROFITABILITAS BANK UMUM SYARIAH DI INDONESIA TAHUN 2013-2018 (MAISARAH M, 2020) ,

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PROFIT DISTRIBUTION MANAGEMENT PADA BANK UMUM SYARIAH TAHUN 2012-2015 (T. Rifadil, 2017) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi