Umi Kasum. UPAYA GURU PEMBIMBING DALAM PENCEGAHAN PENYALAHGUNAAN NARKOBA DI KALANGAN SISWA DI SEKOLAH MENENGAH ATAS SMA NEGERI 5 KOTA BANDA ACEH. Banda Aceh : Fakultas KIP Universitas Syiah Kuala, 2019

Abstrak

Abstrak umi kasum, 2019. “upaya guru pembimbing dalam pencegahan penyalahgunaan narkoba di kalangan siswa di sekolah menengah atas sma n 5 kota banda aceh”. skripsi, jurusan pendidikan bimbing dan konseling, fakultas keguruan dan ilmu pendidikan, universitas syiah kuala. pembimbing: (1) drs. syaiful bahri., m.pd (2) drs. martunis, m.si kata kunci: upaya, guru pembimbing, pencegahan, penyalahgunaan narkoba. penelitian ini berawal semakin meningkatnya kecanduan memanfaatkan obat-obatan terlarang terutama narkoba dan sejenisnya di kalangan remaja terutama siswa. bahkan di kota banda aceh juga dijumpai siswa yang mamanfaatkan benda terlarang tersebut. oleh karena itu kajian ini mengangkat judul “upaya guru pembimbing dalam pencegahan penyalahgunaan narkoba di kalangan siswa di sekolah menengah atas sma n 5 kota banda aceh”. permasalahan yang dikaji dalam penelitian ini ialah bagaimana upaya yang dilakukan guru pembimbing dalam pencegahan penyalahgunaan narkoba di

Baca Juga : UPAYA GURU DAN KEPALA SEKOLAH DALAM PENCEGAHAN PENYALAHGUNAAN NARKOBA DI SMA NEGERI 1 SEUNAGAN KABUPATEN NAGAN RAYA TAHUN AJARAN 2016/2017 (Khalis Auli, 2017) ,

Baca Juga : PERSEPSI SISWA TERHADAP NARKOBA DAN KAITANNYARNDENGAN KECENDERUNGAN PENYALAHGUNAAN NARKOBARN(STUDI KORELASIONAL PADA SISWA-SISWA DI SMP NEGERI 9 DAN SMP NEGERI 20RNTAKENGON ACEH TENGAH) (jaharani alasta, 2014) ,

alangan siswa dan apa saja kendala guru pembimbing dalam pencegahan penyalahgunaan narkoba di kalangan siswa sma n 5 kota banda aceh. tujuan penelitian ini untuk mengetahui upaya yang dilakukan guru pembimbing dalam pencegahan penyalahgunaan narkoba dan kendala guru pembimbing dalam pencegahan penyalahgunaan narkoba di kalangan siswa sma n 5 kota banda aceh. pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif. informan dalam penelitian ini terdiri dari kepala sekolah, guru bk dan siswa. pengumpulan data dilakukan dengan teknik wawancara, observasi dan dokumentasi. hasil penelitian diketahui bahwa upaya yang dilakukan oleh guru pembimbing dalam pencegahan penyalahgunaan di sma n 5 banda aceh ialah mengadakan kerja sama dengan berbagai pihak (stake holder) yang ada di sekolah, dan pihak lainnya di luar sekolah seperti dinas kesehatan berupa puskesmas dan badan narkotika nasional (bnn), dalam rangka sosialisasi dalam rangka pencegahan penyalahgunaan narkoba di kalangan siswa. kendala guru pembimbing dalam pencegahan penyalahgunaan narkoba di kalangan siswa sma n 5 banda aceh ialah minimnya tingkat kesadaran siswa terhadap kecanduan narkoba, minimnya dukungan keluarga siswa terutama orang tua siswa terhadap kontrol anak-anaknya, dan keterbatasan sarana dan prasarana dalam penangulangan narkoba pada siswa sma n 5 banda

Tulisan yang relevan

UPAYA ORANG TUA MENCEGAH PENYALAHGUNAAN NARKOBA DI KALANGAN REMAJA DI DESA PASI LHOK KECAMATAN KEMBANG TANJUNG KABUPATEN PIDIE (Irwan Asopa, 2014) ,

KINERJA GURU SEKOLAH MENENGAH ATAS DI KOTA BANDA ACEH (Aisarah Silma, 2019) ,

DAMPAK PENYALAHGUNAAN NARKOBA DAN PELAYANAN BIMBINGAN DAN KONSELING PADA SISWA SMAN 6 TAKENGONKAB ACEH TENGAH (Yuni Rahmadani, 2016) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi