Putri Rizki Islamiah. KEANEKARAGAMAN JENIS BENALU DAN TINGKAT SERANGANNYA PADA POHON DI HUTAN KOTA BANDA ACEH. Banda Aceh : Fakultas MIPA Universitas Syiah Kuala, 2019

Abstrak

Abstrak penelitian keanekaragaman jenis benalu dan tingkat serangannya pada pohon di hutan kota banda aceh telah dilakukan pada bulan januari 2018 sampai januari 2019. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui jumlah jenis benalu, jumlah jenis pohon inang, tingkat serangan benalu, dan tingkat kerusakan pohon inang akibat serangan benalu di hutan kota banda aceh. metode pengambilan data dilakukan dengan cara sensus yaitu pengumpulan data pada setiap pohon yang terdapat di tujuh lokasi hutan kota banda aceh. hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat tiga jenis benalu di hutan kota banda aceh yang tergolong ke dalam dua suku yaitu suku loranthaceae dan viscaceae. jumlah jenis pohon inang yang terserang benalu yaitu lima jenis dari total 29 jenis pohon di hutan kota banda aceh. tingkat serangan benalu di hutan kota banda aceh sangat bervariasi dan paling banyak ditimbulkan oleh jenis dendropthoe pentandra (l.) miq. sebesar

Baca Juga : ANALISIS VEGETASI DI HUTAN KOTA BNI GAMPONG TIBANG KECAMATAN SYIAH KUALA KOTA BANDA ACEH SEBAGAI MEDIA PRAKTEK LAPANGAN EKOLOGI TUMBUHAN (Suryanita, 2014) ,

Baca Juga : INVENTARISASI JENIS-JENIS POHON YANG TERDAPAT DI SELURUH AREA HUTAN KOTA BANDA ACEH SEBAGAI UPAYA PELESTARIAN (yusdianto, 2014) ,

57%. kata kunci : keanekaragaman, benalu, pohon, hutan kota, banda

Tulisan yang relevan

MODEL ARSITEKTUR POHON TANAMAN HUTAN KOTA BANDA ACEHRN(STUDI PADA HUTAN KOTA BNI TIBANG) (Khana Sari Pertiwi, 2014) ,

KEANEKARAGAMAN DAN KESESUAIAN JENIS POHON DI BEBERAPA JALUR HIJAU JALAN RAYA KOTA BANDA ACEH (SALMA FITRIA PRATIWI, 2019) ,

STUDI KERAGAMAN JENIS ANGGREK EPIFIT DAN POHON INANG DI KAWASAN RAINFOREST LODGE KEDAH KABUPATEN GAYO LUES PROVINSI ACEH (DESSY MUTIARA CHANDRA, 2020) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi