Hasanuddin. ANALISIS KARAKTERISTIK PARKIR RUMAH SAKIT TEUKU UMAR CALANG KABUPATEN ACEH JAYA. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2019

Abstrak

Abstrak aktivitas di rumah sakit umum (rsu) teuku umar yang cukup tinggi akan berpengaruh terhadap tarikan pergerakan kendaraan parkir. dengan adanya tarikan pergerakan maka di perlukan salah satu fasilitas yaitu perparkiran. dengan demikian fasilitas parkir perlu dikelola dengan baik oleh pengelola rumah sakit umum teuku umar calang kabupaten aceh jaya untuk menunjang sistem transportasi yang baik. hal ini menjadikannya harus memiliki lahan parkir yang cukup untuk memenuhi kebutuhan masyarakat pengguna layanan transportasi tersebut. di samping itu, juga perlu diperhatikan tata letak parkir dan jumlah petak parkir yang tersedia harus tercukupi sehingga aktifitas parkir pada rumah sakit menjadi lancar tanpa kendala yang berarti. tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui karakteristik parkir di rumah sakit umum teuku umar dengan mengunakan metode satuan ruang parkir (srp) dan juga menganalisis kebutuhan ruang parkir rumah sakit umum teuku umar. metode penelitian yang dilakukan

Baca Juga : EVALUASI KARAKTERISTIK KEBUTUHAN LAHAN PARKIR DI SUZUYA MALL KOTA BANDA ACEH. (JUMADIN, 2017) ,

Baca Juga : EVALUASI KEBUTUHAN RUANG PARKIR KENDARAAN RODA EMPAT (STUDI KASUS RUMAH SAKIT HARAPAN BUNDA KOTA BANDA ACEH) (Zulianda, 2018) ,

ulai dari pengumpulan data, pengolahan data, dan analisis data. data primer berupa kapasitas ruang parkir, data plat nomor dan waktunya, dan data jumlah kendaraan. data sekunder berupa peta provinsi aceh, peta kabupaten aceh jaya, dan denah kawasan rumah sakit tersebut. hasil dari penelitian ini diperoleh sebagai berikut : jam puncak kedatangan interval waktu 1(satu) jam adalah pada hari senin 20.00 – 21.00 wib sebesar 38 kend/jam, sedangkan interval waktu 1 (satu) hari terjadi pada hari senin sebesar 477 kend/hari. akumulasi tertinggi terjadi pada hari senin sebesar 72 kendaraan anatara pukul 20.00 – 21.00 wib. kapasitas parkir tertinggi pada hari senin 38 srp/jam. indeks parkir tertinggi pada hari senin sebesar 1,89 antara pukul 20.00 – 21.00 wib yang berati jika indek parkir (ip) < 1 maka parkir tersebut tidak layak hanya pada hari senin pukul 20:00-21:00 dan perlu perbaikan manjemen parkir. kata kunci : karakteristik parkir, (rsu) teuku umar calang, sepeda motor.

Tulisan yang relevan

ANALISIS HUBUNGAN VOLUME, KECEPATAN DAN KEPADATAN DENGAN MENGGUNAKAN MODEL GREENBERG (STUDI KASUS JALAN TEUKU UMAR BANDA ACEH) (Sitty Fatimah Agmalisa, 2016) ,

SIKAP POLITIK MAHASISWA UNIVERSITAS TEUKU UMAR TERHADAP PEMERINTAH KABUPATEN ACEH BARAT (M. Alfian, 2014) ,

KARAKTERISTIK PARKIR RODA EMPAT PADA RUMAH SAKIT BMC KABUPATEN BIREUEN (Eri Munandar, 2019) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi