Melya Gusnira Nilda. KAJIAN TEKNIS DAN EKONOMIS PENERAPAN METODE RIPPING PADA PENAMBANGAN BATUBARA DI PT MIFA BERSAUDARA, MEUREBO, ACEH BARAT. Banda Aceh : Fakultas Teknik Universitas Syiah Kuala, 2019

Abstrak

Abstrak kegiatan pembongkaran batubara di pt mifa bersaudara saat ini banyak ditemukan material boulder sebesar 8,22% yang mengakibatkan tidak tercapainya produktivitas rencana fix crusher 01 (fc01) sebesar 550 ton/jam dan fix crusher 02 (fc02) sebesar 450 ton/jam. untuk mengatasi masalah tersebut maka diterapkan metode ripping dalam kegiatan penambangan batubara. penerapan metode ripping menggunakan bulldozer cat d8r dilakukan sebelum kegiatan penggalian dan pemuatan batubara dengan alat gali muat cat 340 d. dari hasil pengamatan dan perhitungan setelah kegiatan ripping diperoleh penurunan persentase material boulder dari 8,22% menjadi 3,04%, peningkatan produktivitas alat gali muat dari 229,71 ton/jam menjadi 284,05 ton/jam peningkatan produktivitas fc01 dari 545 ton/jam menjadi 552 ton/jam dan peningkatan produktivitas fc02 dari 347 ton/jam menjadi 452 ton/jam. biaya operasional sebelum penerapan metode ripping dengan menggunakan excavator

Baca Juga : KAJIAN TEKNIS PRODUKSI ALAT GALI-MUAT DAN ALAT ANGKUT PADA PENGANGKUTAN BATUBARA PT MIFA BERSAUDARA KABUPATEN ACEH BARAT, ACEH (Chairunnas, 2018) ,

Baca Juga : KAJIAN TEKNIS PRODUKSI ALAT GALI MUAT DAN ANGKUT PENAMBANGAN BATUBARA PT MIFA BERSAUDARA (T RYO ROSMANDA PARASAMIA, 2018) ,

hitachi zaxis 210 f adalah sebesar $86,09/jam dengan pendapatan bersih yang diperoleh dari produktivitas crusher sebesar $21.411,11/jam, sedangkan biaya operasional setelah penerapan metode ripping dengan menggunakan bulldozer caterpillar d8r adalah $192,43/jam, dengan pendapatan bersih yang diperoleh dari produktivitas crusher sebesar $24.003,97/jam. oleh karena itu, dapat disimpulkan bahwa penggunaan metode ripping lebih efektif dan lebih ekonomis daripada metode pembongkaran material tanpa menggunakan ripping (free digging). kata kunci: ripping, ukuran material boulder, produktivitas, biaya,

Tulisan yang relevan

ANALISIS PERBANDINGAN PRODUKTIVITAS EXCAVATOR RIPPER BUCKET DENGAN EXCAVATOR STANDARD BUCKET BERDASARKAN CYCLE TIME AKTUAL PADA KEGIATAN COAL GETTING DI PT MIFA BERSAUDARA, ACEH BARAT. (RIZKA AYUNDA, 2018) ,

IMPLEMENTASI KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA TERHADAP SISTEM OPERASIONAL DI AREA FIX CRUSH 01 (FC01) PT. MIFA BERSAUDARA – MEULABOH ACEH BARAT (Hanapi, 2019) ,

KAJIAN BIAYA KEGIATAN REHANDLING DAN COAL CRUSHING DI SATUAN UNIT COAL CRUSHING PLANT (CCP) TAMBANG BATUBARA PT MIFA BERSAUDARA, MEULABOH, ACEH BARAT (Muhammad Firdaus, 2018) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi