MUHAMMAD RIDHA AULIA. REMASTERING SISTEM OPERASI BERBASIS OPEN SOURCE LINUX UBUNTU 18.04. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2019

Abstrak

Sistem operasi open source linux ubuntu 18.04 ini adalah perangkat lunak yang kode sumbernya bersifat terbuka dan disediakan oleh pengembangnya untuk dipelajari, diubah, dan bahkan dapat dikembangkan lebih lanjut untuk disebar luaskan. penelitan ini dilakukan untuk mengembangkan sistem operasi dengan konfigurasi dan aplikasi yang sesuai dengan modul paket aplikasi jaringan komputer dan pengembangan perangkat lunak. pengembangan sistem operasi open source ubuntu dilakukan dengan metode remastering. remastering pada linux adalah sebuah proses kustomisasi perangkat lunak untuk sendiri atau penggunaan off label yang tergantung lisensi legalitas distribusi. penggunaan metode ini telah berasosiasi dengan distribusi linux, dimana pada umumnya sebagian besar distribusi linux yang beredar saat ini adalah hasil dari remastering. hasil sistem operasi yang telah di remastering diberi nama jifos io kemudian diuji dengan 2 metode pengujian, yaitu black box testing dan usability testing. pada black

Baca Juga : PEMBUATAN ANIMASI METAMORFOSIS KUPU-KUPU MENGGUNAKAN SOFTWARE BLENDER (Safwandi, 2014) ,

Baca Juga : ANALISIS KINERJA DISKLESS SERVER PADA TEKNOLOGI WINDOWS LINUX TERMINAL SERVER PROJECT (WLTSP) (Munasir, 2014) ,

ox testing menghasilkan data 100% valid secara fungsionalitas dan pada usability testing mendapatkan skor “layak” dengan nilai 73,85%. dengan demikian, sistem operasi jifos io hasil remastering dari sistem operasi open source linux ubuntu 18.04 ini telah dapat digunakan secara keseluruhan fungsionalitas sebagai sistem operasi dengan konfigurasi dan aplikasi yang sesuai dengan modul paket aplikasi jaringan komputer dan pengembangan perangkat

Tulisan yang relevan

PEMBUATAN ANIMASI PEMBELAJARAN TEKNIK DASAR SILAT TAPAK SUCI MENGGUNAKAN BLENDER (Amriansyah Putra, 2013) ,

PEMBUATAN VOIP SERVER MENGGUNAKAN ASTERISK (UNA OCTARIANA FEBRUANTY, 2018) ,

PENGGUNAAN PGROUTING UNTUK MENCARI RUTE JALAN TERPENDEK PADA SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS (Mohd Ichsan, 2020) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi