MUHAMMAD AKA WAHYUDI. KARAKTERISASI MEMBRAN POLYETHERSULFONE (PES) UNTUK PENGOLAHAN AIR SUNGAI SECARA ULTRAFILTRASI: MENURUNKAN TOTAL DISSOLVED SOLID DAN TOTAL SUSPENDED SOLID. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2019

Abstrak

Abstrak kebutuhan akan air bersih terus bertambah seiring dengan pertumbuhan penduduk dan industri. air sungai merupakan salah satu potensi untuk di olah menjadi air bersih. namun air sungai masih tinggi kadar total dissolved solid (tds) dan total suspended solid (tss) didalamnya sehingga air menjadi keruh. sebagai air sanitasi atau air minum maka air sungai perlu diolah terlebih dahulu sebelum digunakan. teknologi membran merupakan salah satu metode yang digunakan dalam proses pengolahan air. pada penelitian ini digunakan polimer polyethersulfone (pes) dan pelarut dimetilformamida (dmf) dalam proses pembuatan membran ultrafiltrasi, pes dibuat dengan cara inversi fasa dengan metode pencelupan dalam bak koagulasi yang berisi larutan non-solven, konsentrasi pes yang digunakan adalah 15% dan 20%. membran yang dihasilkan dikarakterisasi berupa fluks membran, rejeksi dan kinerja membran dalam menurunkan kadar tds dan tss pada air sungai dengan modul ultrafiltrasi. nilai

Baca Juga : KARAKTERISASI MEMBRAN POLYETHERSULFONE (PES) UNTUK PENGOLAHAN AIR SUNGAI SECARA ULTRAFILTRASI: MENURUNKAN TOTAL DISSOLVED SOLID DAN TOTAL SUSPENDED SOLID (MUHAMMAD AKA WAHYUDI, 2019) ,

Baca Juga : KANDUNGAN TOTAL PADATAN TERSUSPENSI (TOTAL SUSPENDED SOLID) DI PERAIRAN GAPUI KECAMATAN LHONG KABUPATEN ACEH BESAR (SANDI MUSVIZA SAFRIADI, 2015) ,

luks yang tinggi terdapat pada membran pes 15% dengan nilai koefisien permeabilitasnya sebesar 3,74 l/m 2 .h.bar. penurunan tds dan tss yang terbesar terletak pada membran pes 20% pada tekanan 1,5 bar dimana penurunan tds-nya yaitu 50 mg/l dari 520 mg/l konsentrasi umpan dengan rejeksinya sebesar 90,38 %, dan penurunan tss-nya yaitu 13,333 mg/l dari 102 mg/l konsentrasi umpan dengan perolehan rejeksi sebesar 86,93 %. kata kunci : karakterisasi membran, dimetilfomamida (dmf), polyethersulfone (pes), ultrafiltrasi, air sungai, total dissolved solid (tds), total suspended solid (tss)

Tulisan yang relevan

PENGARUH KONSENTRASI KHITOSAN DAN LILIN LEBAH SEBAGAI PELAPIS ALAMI TERHADAP MUTU DAN LAMA PENYIMPANAN MANGGA CENGKEH (MANGIFERA INDICA L.) (rosyida, 2014) ,

EVALUASI BIAYA DAN KEGIATAN PENGOLAHAN AIR TAMBANG PADA SETTLING POND WMP 09 DI PT MIFA BERSAUDARA, ACEH BARAT (RIANTO WIBOWO, 2019) ,

MODIFIKASI TEKNIK ULTRAFILTRASI UNTUK REDUKSI COLIFORM, LOGAM FE DAN MN PADA AIR SUMUR MASYARAKAT BANDA ACEH PASCA 14 TAHUN TSUNAMI (NANDA ERWINDA, 2019) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi