Yunita Arieski. PENGARUH KETAMIN – XYLAZIN TERHADAP PENINGKATAN FREKUENSI JANTUNG DAN NAFAS PADAKUCING LOKAL (FELIS DOMESTICA) YANG DIOVARIOHISTEREKTOMI. Banda Aceh : Fakultas Kedokteran Hewan Universitas Syiah Kuala, 2018

Abstrak

Pengaruh ketamin – xylazin terhadap peningkatan frekuensi jantung dan nafas pada kucing lokal (felis domestica) yang diovariohisterektomi abstrak penelitian ini bertujuan mengetahui jumlah frekuensi jantung dan nafas pada kucing lokal (felis domestica) yang diovariohisterektomi dengan menggunakan anastesi ketamin-xylazin. penelitian ini menggunakan 7 ekor kucing. masing-masing kucing diinjeksikan premedikasi atropin sulfat dengan dosis 0,05 mg/kg bb, ketamin dengan dosis 10 mg/kg bb dan xylazin dengan dosis 1 mg/kg bb. kemudian diamati frekuensi nafas dan denyut jantung pada masing-masing kucing tersebut setiap 5 menit sejak stadium i (analgesia) sampai stadium iii (pembedahan). frekuensi denyut jantung dihitung dengan menggunakan stetoskop. kedua variabel dihitung frekuensinya setiap 5 menit. untuk menghitung frekuensi napasnya dilakukan pengamatan pada saat respirasi (mengamati dan menghitung jumlah respirasi dari pergerakan otot perut dan dada). hasil penelitian menunjukkan

Baca Juga : PERBANDINGAN ONSET DAN SEDASI KETAMIN-XYLAZIN, KETAMIN-DIAZEPAM, DAN ZOLAZEPAM-TILETAMIN PADA KUCING LOKAL ( FELIS DOMESTICA) JANTAN (MUNASIR M YUSUF, 2018) ,

Baca Juga : PENGARUH KETAMIN-XYLAZIN TERHADAP ONSET DAN SEDASI KUCING LOKAL (FELIS DOMESTICA) YANG DIOVARIOHISTEREKTOMI (MEUTIA CHAIRUNISA, 2018) ,

ata-rata (± sd) frekuensi jantung berturut-turut dari stadium i, ii, dan iii yaitu, stadium i 106 ± 27,03, stadium ii 139,44 ± 8,95, dan stadium iii 161,22 ± 26,94, sedangkan rata-rata frekuensi nafas berturut-turut yaitu, stadium i 22,85 ± 5,84, stadium ii 29,28 ± 2,05 dan stadium iii 35,8 ± 1,46. hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa adanya peningkatan frekuensi jantung dan frekuensi nafas kucing lokal (felis domestica) yang diovariohisterektomi pada setiap

Tulisan yang relevan

FREKUENSI DENYUT JANTUNG DAN PERNAPASAN SELAMA INDUKSI ANESTESI SECARA INHALASI DAN INJEKSI PADA ANJING JANTAN LOKAL (CANIS FAMILIARIS) (Zahratul Aini, 2015) ,

EFEK PENGGUNAAN KETAMIN-XILAZIN DAN PROPOFOL TERHADAP DENYUT JANTUNG DAN PERNAFASAN PADA ANJING JANTAN LOKAL (CANIS FAMILIARIS) (RIA MAULIZAR, 2015) ,

PERBANDINGAN ONSET DAN SEDASI KETAMIN-XYLAZIN DAN PROPOFOL PADA ANJING JANTAN LOKAL (CANIS FAMILIARIS) (Chairul Fadhli, S.KH, 2015) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi