dr. Fakhrul Rizal. PERBEDAAN KETOPROFEN 100 MG SUPPOSITURIA DENGAN PARASETAMOL 500 MG SUPPOSITURIA TERHADAP NYERI SAAT PELEPASAN KATETER URETRA MENETAP. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2014

Abstrak

Abstrak nyeri saat pelepasan kateter uretra merupakan keluhan yang jarang kita pikirkan terhadap pasien yang akan dilepaskan kateter uretra selama ini. oleh karena itu diperlukan pengelolaan yang optimal, salah satunya dengan pemberian analgetik. salah satu aspek penilaian efikasi analgetik adalah dengan menilai derajat nyeri yang dirasakan pasien yang dapat diukur dengan skor vas (visual analoque scale). penelitian ini bertujuan untuk menilai perbedaan pemberian ketoprofen 100 mg supposituria dan parasetamol 500 mg supposituria terhadap nyeri saat pelepasan kateter uretra menetap. metode yang digunakan adalah uji klinis acak terkontrol yang menilai perbedaan kedua obat tersebut terhadap nyeri saat pelepasan kateter uretra menetap .data diambil dari 2 kelompok dimana masing masing kelompok berjumlah 55 sampel yaitu kelompok i yang mendapatkan ketoprofen supposituria 100 mg dan kelompok ii mendapatkan parasetamol 500 mg supposituria. dari uji-t independent yang digunakan,

Baca Juga : HUBUNGAN LAMA KATETERISASI URETRA TERHADAP INFEKSI SALURAN KEMIH PADA PASIEN PASCA OPERASI ORTHOPEDI DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR.ZAINOEL ABIDIN (Randika Gundra Pratama, 2017) ,

Baca Juga : PERSIAPAN DAN PEMASANGAN KATETER PADA KUCING JANTAN (Muhammad Ridwan, 2020) ,

n perbedaan yang bermakna terhadap nyeri pada pasien yang mendapatkan ketoprofen 100 mg supposituria dengan parasetamol 500 mg supposituria, dengan nilai p < 0,05. kata kunci : kateter uretra, nyeri, skor vas, ketoprofen supposituria, parasetamol

Tulisan yang relevan

PERBEDAAN KUALITAS KOLESISTEKTOMI ANTARA TEKNIK SINGLE INCISION LAPARASCOPY SURGERY DAN THREE PORT CONVENTIONAL LAPARASCOPY DI RUMAH SAKIT DR.ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH (dr.Muharriansyah, 2018) ,

UJI CEMARAN BAKTERI PADA SEDIAAN SIRUP PARASETAMOL DI KOTA BANDA ACEH (MUHAMMAD MUARIF, 2018) ,

PENGARUH TINGKAT KECEMASAN PRE OPERASI TERHADAP DERAJAT NYERI PASIEN POST OPERASI DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR.ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH (FAKHRIAN, 2017) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi