Nazarullah. MANAJEMEN PEMBELAJARAN AKHLAK PADA MIN TIJUE KABUPATEN PIDIE. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2014

Abstrak

Manajemen pembelajaran akhlak pada min tijue kabupaten pidie oleh : nazarullah nim : 1009200050079 komisi pembimbing: 1. prof. dr. cut zahri harun, m. pd 2. dr. nasir usman, m. pd abstrak manajemen pembelajaran yang baik sangat berpengaruh terhadap keberhasilan proses kegiatan belajar mengajar guru. tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui manajemen guru pelajaran akhlak pada min tijue kabupaten pidie dalam: (1) perencanaan pembelajaran; (2) pengorganisasian pembelajaran; (3) pelaksanaan pembelajaran; dan (4) evaluasi pembelajaran. pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini yaitu kualitatif dengan metode deskriptif. teknik pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, observasi dan studi dokumentasi. subjek penelitian adalah: pengawas, kepala madrasah, dan guru pelajaran akhlak. hasil penelitian ini menunjukkan bahwa: (1) perencanaan pembelajaran masih sebatas kepada penguasaan keilmuan; (2)

Baca Juga : MANAJEMEN PEMBELAJARAN PPKN DALAM PEMBENTUKAN AKHLAK SISWA PADA SDN 1 PEUKAN PIDIE KABUPATEN PIDIE (Mutiyawati, 2017) ,

Baca Juga : PENGARUH PERUBAHAN ORGANISASI DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KEPUASAN KERJA DAN DAMPAKNYA PADA KINERJA PEGAWAI DINAS PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG (PUPR) KABUPATEN PIDIE (NEZA ROZANNA, 2019) ,

n kelas yang dilakukan belum bisa menggerakkan siswa untuk lebih berperan aktif dalam kelas, sehingga masih bersifat monoton dan belum bisa melibatkan siswa untuk lebih aktif; (3) pelaksanaan pembelajaran yang dilakukan masih sebatas dalam ruang kelas untuk penguasaan materi ajar dan belum menyentuh aspek sosial agar peserta didik lebih peka terhadap lingkungan dengan mengaplikasikan nilai-nilai akhlak yang pernah dipelajari; (4) evaluasi masih terbatas pada hasil tes tulis saja, akibatnya sasaran evaluasi hanya terbatas pada kemampuan siswa mengisi jawaban dari soal yang dibuat oleh guru. kata kunci: manajemen pembelajaran

Tulisan yang relevan

MANAJEMEN PEMBELAJARAN AGAMA ISLAM RNPADA MTSN BAMBONG KABUPATEN PIDIE (Ismail, 2014) ,

PEMBINAAN AKHLAK TERHADAP SISWA DALAM PROSES PEMBELAJARAN DI SD NEGERI UNGGUL LAMPENEURUT ACEH BESAR (FATIMAH JURAINI, 2018) ,

MANAJEMEN PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MEMBENTUK KARAKTER SISWA PADA SMAN 1 SIGLI KABUPATEN PIDIE (Teuku Mahmuddin, 2017) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi