Magfirah. PENGARUH KARIR INDIVIDU DAN PROGRAM PENGEMBANGAN KARIR TERHADAP KOMITMEN ORGANISASIONAL DOSEN FAKULTAS PERTANIAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA DENGAN KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL MEDIATING. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2014

Abstrak

Abstrak penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari karir individu dan program pengembangan karir terhadap komitmen organisasional dengan kepuasan kerja sebagai variabel mediating. sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah dosen fakultas pertanian universitas syiah kuala banda aceh yang berjumlah 114 orang. metode penelitian ini menggunakan kuesioner sebagai instrumen penelitian. simple random sampling digunakan sebagai teknik pengambilan sampel. teknik ini digunakan secara acak karena memberikan kesempatan yang sama kepada semua anggota populasi untuk ditetapkan sebagai anggota sampel. data yang diperoleh selanjutnya dianalisis dengan menggunakan teknik analisa jalur (path analysis). hasil penelitian ini menunjukkan bahwa karir individu berpengaruh terhadap kepuasan kerja, program pengembangan karir berpengaruh terhadap kepuasan kerja, karir individu berpengaruh terhadap komitmen organisasional, program pengembangan karis berpengaruh terhadap komitmen

Baca Juga : KEPUASAN KERJA DAN KINERJA PERSONIL POLDA ACEH (SUPRIADI, 2018) ,

Baca Juga : PENGARUH PERCEIVED ORGANIZATIONAL CAREER MANAGEMENT TERHADAP KEPUASAN KARIR DENGAN ADAPTABILITAS KARIR SEBAGAI PEMODERASI PADA PEGAWAI NEGERI SIPIL PEMKO BANDA ACEH (NADYA TURRAHMI, 2019) ,

onal, kepuasan kerja berpengaruh terhadap komitmen organisasional, karir individu tidak berpengaruh terhadap komitmen organisasional melalui kepuasan kerja, dan program pengembangan karir tidak berpengaruh terhadap komitmen organisasional melalui kepuasan kerja. kata kunci: karir individu, program pengembangan karir, komitmen organisasional, dan kepuasan

Tulisan yang relevan

PENGARUH KOMITMEN KARIR TERHADAP KESUKSESAN KARIR SUBYEKTIF DENGAN KEPUASAN KARIR SEBAGAI VARIABEL PEMEDIASI PADA DINAS PENDIDIKAN PEMUDA DAN OLAHRAGA KOTA BANDA ACEH (T.m Qadarul Afdhal, 2017) ,

PENGARUH IKLIM KERJA DAN PENGEMBANGAN KARIR TERHADAP KEPUASAN KERJA DAMPAKNYA PADA KOMITMEN KARIR.RN(STUDI PADA KARYAWAN UNIT KANTOR INDUK PT. PLN (PERSERO) WILAYAH ACEH) (Teuku Faizil, 2014) ,

PENGARUH KOMPENSASI, JENJANG KARIR DAN DISIPLIN KERJA TERHADAP KEPUASAN KERJA DOSEN UNIVERSITAS SERAMBI MEKKAH BANDA ACEH (Ilyas, 2014) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi