yuslina. ANALISIS PENGARUH LEMBAGA PENUNJANG PADA AGRIBISNIS INDUSTRI RUMAH TANGGA DI KECAMATAN LEMBAH SEULAWAH KABUPATEN ACEH BESAR. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2014

Abstrak

Analisis pengaruh lembaga penunjang pada agribisnis industri rumah tangga di kecamatan lembah seulawah kabupaten aceh besar yuslina / agribisnis unsyiah abstrak industri rumah tangga merupakan sebuah usaha rumah tangga berskala kecil yang berusaha mengolah barang dasar menjadi barang jadi sehingga menimbulkan nilai tambah. keberadaan lembaga penunjang sangat penting untuk menciptakan agribisnis yang tangguh dan berdaya saing. lembaga penunjang berupa; lembaga aparat pemerintahan, lembaga pembiayaan, lembaga distribusi, dan transportasi, lembaga penelitian dan pendidikan, lembaga komunikasi dan informasi, sangat menentukan dalam upaya menciptakan integrasi agribisnis untuk mencapai tujuan pengembangan agribisnis. lembaga penunjang berpengaruh terhadap peningkatan pendapatan industri rumah tangga di kecamatan lembah seulawah kabupaten aceh besar. penelitian ini dilakukan dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh lembaga penunjang terhadap pendapatan industri rumah tangga

Baca Juga : KAJIAN SISTEM PEMELIHARAAN TERHADAP PRODUKSI SUSU SAPI PERANAKAN FRIES HOLLAND (PFH) DI PETERNAKAN RAKYAT DESA SUKA MULYA KECAMATAN LEMBAH SEULAWAH KABUPATEN ACEH BESAR (Ahmad Fadhli, 2016) ,

Baca Juga : KONTRIBUSI USAHATANI KAKAO TERHADAP TINGKAT PENDAPATAN RUMAH TANGGA DI DESA REULEUT KECAMATAN ULIM KABUPATEN PIDIE JAYA (ERNI LISTIA, 2016) ,

i kecamatan lembah seulawah kabupaten aceh besar. metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode survey dengan teknik pengumpulan data dilakukan dengan data primer dan data sekunder. sedangkan metode analisis yang digunakan adalah analisis pendapatan dan analisis uji chi square. hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada pengaruh lembaga penunjang terhadap pendapatan industri rumah tangga, pengusaha yang menggunakan lembaga penunjang dalam kegiatan industri rumah tangga mendapatkan pendapatan yang lebih tinggi dibandingkan pengusaha yang tidak menggunakan lembaga penunjang dalam kegiatan industri rumah tangga. hal ini berarti hipotesis yang diturunkan dalam penelitian ini dapat dibuktikan karena lembaga penunjang berpengaruh terhadap pendapatan industri rumah tangga di kecamatan lembah seulawah kabupaten aceh besar. kata kunci : analisis lembaga penunjang, pendapatan analysis on the influence of institutions supporting agribusiness household industry in the valley district seulawah district of aceh yuslina / agribusiness unsyiah abstract home industry is a small -scale household enterprises that seek to cultivate basic goods into finished goods giving rise to added value. the existence of supporting institutions is critical to creating a strong agribusiness and competitiveness. supporting institutions such as institutions of government officials, financial institutions, distribution agencies, and transport, research and educational institutions, institutions of communication and information, is crucial in the effort to create an integrated agribusiness agribusiness development to achieve the goal. supporting institutions affect household income increase industry in the district of aceh besar district seulawah valley. this study was conducted to determine the effect of industry support institutions on household income in the district of aceh besar district seulawah valley. the method used in this study is a survey method of data collection techniques performed with primary data and secondary data. while the methods of analysis used is the analysis of income and chi square analysis. the results of this study indicate that there supporting institutions influence the industrial income households, employers who use agency activities supporting the domestic industry earn higher incomes than employers who do not use the supporting institutions in domestic industrial activity. this means that the hypothesis derived in this study can be verified as supporting institutions affect income household industries in the district of aceh besar district seulawah valley. keywords : analysis of supporting institutions ,

Tulisan yang relevan

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PRODUKSI DAN PENDAPATAN USAHATANI KACANG TANAH (ARACHIS HYPOGEAE L) DI KECAMATAN LEMBAH SEULAWAH KABUPATEN ACEH BESAR (Riska Amalia, 2015) ,

ANALISIS PENGGUNAAN LAHAN EKSISTING BERDASARKAN RENCANA TATA RUANG DI KECAMATAN LEMBAH SEULAWAH KABUPATEN ACEH BESAR (Akbar Maulana, 2018) ,

ANALISIS TINGKAT KETERSEDIAAN SARANA PRODUKSI DAN LEMBAGA PENUNJANG SERTA PENGARUHNYA TERHADAP PENGEMBANGAN AGRIBISNIS CABAI MERAH (CAPSICUM ANNUM, L) DI KABUPATEN ACEH BESAR (M RIZA ALMUHAJIR, 2020) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi