Farmasari. ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN PETANI KOPI DI KABUPATEN BENER MERIAH. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2018

Abstrak

Untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi pendapatan petani kopi di kabupaten bener meriah. penelitian ini menggunakan data primer melalui wawancara menggunakan kuesioner. sampel yang digunakan dalam penelitian ini sebanyak 100 responden yang diambil dengan teknik random sampling. model analisis menggunakan ordinary least square (ols) dengan peralatan spss. hasil penelitian ini menunjukkan bahwa secara bersama-sama luas lahan,jumlah tenaga kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap pendapatan petani. secara parsial variabel luas lahan (x1), dan variabel biaya produksi (x3), berpengaruh positif dan signifikan, sedangkan variabel tenaga kerja berpengaruh positif tetapi tidak signifikan. dari hasil penelitian ini disarankan sebaiknya pemerintah daerah memberikan penyuluhan-penyuluhan terhadap petani kopi sehingga memberi pengalaman dan meningkatkan produksi agar pendapatan terus meningkat. kata kunci: pendapatan, luas lahan, tenaga kerja, biaya produksi,

Baca Juga : ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN PETANI KOPI DI KABUPATEN BENER MERIAH (Farmasari, 2018) ,

Baca Juga : ANALISIS SIKAP TOLERANSI PETANI KENTANG TERHADAP RISIKO USAHATANI KENTANG DI KABUPATEN BENER MERIAH (RONI NARDI, 2019) ,

stract title : analysis of factors that affect the income of coffee farmers in bener meriah name : farma sari student number : 1201101010079 faculty/departement : economic and bussines/economic development adviser : dr muhammad nasir,s.e,m.si,m.a this study aims to determine the factors that affect the income of coffee farmers in bener meriah regency. this study uses primary data through interviews using questionnaires. the sample used in this research is 100 respondents taken with random sampling technique. the analysis model uses ordinary least square (ols) with spss equipment. the results of this study indicate that jointly land area, the number of labor has a positive and significant effect on farmers' income. partially variable land area (x1), and variable of production cost (x3), have positive and significant influence, while labor variable have positive but not significant influence. from the results of this study it is recommended that local governments provide counseling coffee farmers so as to provide experience and increase production so that income continues to increase. keywords : income, land area, labor, production cost,

Tulisan yang relevan

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI DAN PERDAGANGAN BIJI KOPI BERAS ARABIKA KABUPATEN BENER MERIAH KE KOTA MEDAN (Emmia Tambarta Kembaren, 2020) ,

ANALISIS PENDAPATAN DAN EFISIENSI PEMASARAN BIJI KOPI (GREEN BEAN) ARABIKA DI KABUPATEN BENER MERIAH (Vinia Caesara, 2017) ,

PERBANDINGAN TINGKAT PRODUKTIVITAS & PENDAPATAN PETANI KOPI ARABIKA YANG MELAKUKAN PEMANGKASAN RUTIN DENGAN YANG TIDAK RUTIN DI KECAMATAN BENER KELIPAH (Romi Alpian, 2019) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi