Aminatul Fitri. PENGARUH PENAMBAHAN TEPUNG DAGING BUAH PALA BANDA ( MYRISTICA FRAGRANS HOUTT ) TERHADAP KARAKTERISTIK ORGANOLEPTIK PADA COOKIES. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2018

Abstrak

Abstrak aminatul, fitri. 2018. pengaruh penambahan tepung daging buah pala banda (myristica fragrans houtt) terhadap karakteristik organoleptik pada cookies. skripsi. program studi pendidikan kesejahteraan keluarga (tata boga), fakultas keguruan dan ilmu pendidikan, universitas syiah kuala. pembimbing: (1) dra. zuraini, m, m.pd., (2) yuli heirina hamid, s. pd., m. si kata kunci: pengaruh, buah pala banda, karakteristik organoleptik,cookies buah pala banda merupakan tumbuhan khas masyarakat aceh selatan. penelitian ini bertujuan untuk (1) mengetahui karakteristik organoleptik (warna, aroma, tekstur dan rasa) pada cookies tepung buah pala banda.(2) menstandarisasikan resep cookies tepung pala banda, dan (3) daya terima konsumen terhadap cookies tepung pala banda. metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode eksperimen dengan menggunakan pendekatan kuantitatif. teknik pengumpulan data yang digunakan adalah sensory evaluation (uji

Baca Juga : PENGARUH EKSTRAK DAGING BUAH PALA (MYRISTICA FRAGRANS HOUTT) TERHADAP PERTUMBUHAN STREPTOCOCCUS MUTANS (Nurhadisah, 2019) ,

Baca Juga : PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK ETANOL KULIT BUAH DAN DAGING BUAH PALA (MYRISTICA FRAGRANS HOUTT.) TERHADAP MORTALITAS LARVA AEDES AEGYPTI INSTAR III (Lisda Arwadeni, 2015) ,

atan) yang dilakukan terhadap 4 orang narasumber dan uji penerimaan (hedonic scale) yang diuji cobakan 30 orang panelis konsumen. analisis data menggunakan anava satu jalur dengan taraf signifikansi 0,05. hasil penelitian berdasarkan uji pengamatan oleh narasumber diketahui bahwa, cookies tepung daging buah pala banda yang disukai adalah pada perlakuan keempat (m18) dari segi warna 24,75, aroma 24,25, tekstur 24,5 dan rasa 24,25 pada cookies. hasil analisis tentang penerimaan konsumen menunjukkan bahwa cookies tepung daging buah pala banda yang disukai adalah perlakuan ketiga (m16) memiliki nilai rata-rata pada warna 23,5, aroma 23,25, tekstur 24, dan rasa 23. simpulan dari penelitian, cookies yang disukai narasumber adalah pada perlakuan keempat dari segi warna, aroma, tekstur dan rasa. sedangkan konsumen menyukai cookies dengan penambahan tepung daging buah pala banda pada perlakuan ketiga. karena memiliki warna sangat coklat, aroma yang sangat harum, tekstur yang renyah, dan rasa yang manis. saran dari penelitian, kepada peneliti berikutnya untuk meneliti daya simpan cookies tepung daging buah pala banda dan uji kandungan gizi cookies tepung daging buah pala

Tulisan yang relevan

AKTIVITAS ANTIOKSIDAN EKSTRAK N-HEKSANA TANAMAN PALA (MYRISTICA FRAGRANS HOUTT) (Eralisa, 2017) ,

UJI AKTIVITAS ANTIFUNGAL MINYAK ATSIRI BUAH PALA (MYRISTICA FRAGRANS HOUTT) TERHADAP JAMUR CANDIDA ALBICANS SECARA IN VITRO (T Akmal Kausar, 2015) ,

PENGARUH LAMA PERENDAMAN DALAM LARUTAN KAPUR CA(OH)2 DAN KONSENTRASI GULA YANG BERBEDA TERHADAP KARAKTERISTIK MUTU PERMEN JELLY BUAH PALA (MYRISTICA FRAGRANS HOUTT) (Sekar Adinda, 2019) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi