T. Yudhi Iqbal. HUBUNGAN KARAKTERISTIK, PENGETAHUAN DAN SIKAP TENAGA KESEHATAN LAYANAN PRIMER TERHADAP PERILAKU PENGGUNAAN INSPEKSI VISUAL ASAM ASETAT DI BANDA ACEH. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2018

Abstrak

Abstrak kesehatan ibu adalah salah satu indikator sdg’s yang berkaitan dengan kesehatan reproduksi perempuan. masalah kesehatan reproduksi perempuan saat ini adalah meningkatnya infeksi pada organ reproduksi, yang pada akhirnya menyebabkan kanker, salah satunya kanker serviks. secara global, kejadian kanker serviks menduduki urutan kedua setelah kanker payudara. di indonesia, kanker serviks merupakan keganasan yang paling banyak di temukan dan merupakan penyebab kematian utama pada perempuan di tiga dasawarsa terakhir. rendahnya cakupan deteksi dini merupakan salah satu alasan makin berkembangnya kanker serviks. penelitian ini bertujuan untuk menilai kesiapan petugas kesehatan di banda aceh di fasilitas pelayanan primer dalam menjalani program deteksi dini kanker serviks dengan menggunakan metode iva. penelitian ini merupakan jenis penelitian cross sectional, pengamatan akan dianalisa menggunakan uji chi square. total data yang diambil berjumlah 120 dengan rincian 30 dokter dan 90

Baca Juga : HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN SIKAP TENAGA KESEHATAN DI PUSKESMAS MEURAXA BANDA ACEH TENTANG PELAYANAN KESEHATAN PASCABENCANA (Cut Rizki Amelia, 2016) ,

Baca Juga : GAMBARAN HASIL TES IVA (INSPEKSI VISUAL ASAM ASETAT) PADA WANITA YANG MENGALAMI KEPUTIHAN YANG MEMERIKSAKAN DIRI PADA POLIKLINIK KEBIDANAN DAN KANDUNGAN DI RSUD DR.ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH TAHUN 2011 (Dessy Rizqie Soufyan, 2016) ,

an. dengan variabel penelitian yaitu lama bekerja, pengetahuan, pernah mengikuti pelatihan, fasilitas di puskesmas dan sikap tenaga medis layanan primer hasil penelitian menunjukkan lama bekerja (39,2%), fasilitas (34,7%), mengikuti pelatihan (40,6%), jenis tenaga kesehatan (31,2%), pengetahuan (55%) dan sikap tenaga kesehatan layanan primer (37,8%). kesimpulan dari penelitian ini adalah terdapat hubungan yang signifikan antara lama bekerja, mengikuti pelatihan dan sikap tenaga kesehatan dalam perilaku penggunaan inspeksi visual asam asetat sebagai deteksi dini kanker serviks di banda aceh. kata kunci: kanker serviks, deteksi dini, inspeksi visual asam

Tulisan yang relevan

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP TERHADAP PERILAKU AKTIVITAS FISIK PADA MASYARAKAT KOTA BANDA ACEH (NURUL HIDAYATI, 2019) ,

HUBUNGAN PENGETAHUAN, SIKAP, DAN PERILAKU JAJAN DI SEKOLAH DENGAN STATUS KESEHATAN ANAK USIA 13-14 TAHUN DI SMPN BANDA ACEH (Ninin Ernia, 2017) ,

HUBUNGAN PENGETAHUAN DENGAN SIKAP KESIAPSIAGAAN BENCANA PADA TENAGA KESEHATAN PUSKESMAS BANDA ACEH (R.A. NINGRUM PRATIWI A, 2015) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi