MEMORI GUSTI RAHAYU. ANALISIS PESAN MORAL DALAM CERITA RAKYAT KLUET DI KABUPATEN ACEH SELATAN. Banda Aceh : Fakultas KIP Universitas Syiah Kuala, 2018

Abstrak

Abstrak gusti, memori, rahayu. 2017. analisis pesan moral dalam cerita rakyat kluet di kabupaten aceh selatan. skripsi. jurusan pendidikan bahasa dan sastra indonesia, fakultas keguruan dan ilmu pendidikan, universitas syiah kuala. pembimbing: 1) dr. rajab bahry, m.pd., 2) armia, s.pd., hum. kata kunci: cerita rakyat, wujud, cara penyampaian pesan moral. penelitian ini berjudul, “analisis pesan moral dalam cerita rakyat kluet di kabupaten aceh selatan”. masalah dalam penelitian ini adalah (1) apa sajakah wujud pesan moral dalam cerita rakyat kluet kabupaten aceh selatan?, dan (2) bagaimanakah bentuk penyampaian wujud pesan moral tersebut dalam cerita rakyat kluet kabupaten aceh selatan? penelitian ini bertujuan untuk (1) mendeskripsika jenis pesan moral dalam cerita rakyat kluet di kabupaten aceh selatan, dan (2) mendeskripsikan bentuk penymapain jenis pesan moral dalam cerita rakyat kluet kabupaten aceh selatan. metode penelitian yang

Baca Juga : ANALISIS PESAN MORAL DALAM CERITA RAKYAT DI KECAMATAN KUTA MALAKA (Cut Eva Syamsoeddin Putri, 2016) ,

Baca Juga : ANALISIS NILAI EDUKATIF DALAM CERITA RAKYAT DI KECAMATAN SAMADUA KABUPATEN ACEH SELATAN (Sefsri Dahmia Sari, 2016) ,

digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskripstif kualitatif. sumber data penelitian ini berasal dari tuturan informan. teknik pengumpulan data yang digunakan pada penelitian ini adalah teknik catat, teknik rekam dan teknik kunci. penelitian ini menggunakan teknik analisis deskriptif kualitatif yang berupa kata-kata dan bukan angka statistik. hasil penelitian ini berupa pesan mora, meliputi; hubungan manusia dengan dirinya sendiri, hubungan manusia dengan manusia lainnya, dan hubungan manusia dengan tuhan. hasil penelitian ini juga berupa pesan moral yang dilihat dari bentuk penyampaian pesan moral, yaitu; bentuk penyampaian langsung dan bentuk penyampaian tidak langsung. simpulan penelitian ini adalah cerita rakyat kluet yang menjadi data penelitian yang telah dianalisis dan ditemukan wujud pesan moral dan bentuk penyampaian wujud pesan moral yang berbeda-beda.

Tulisan yang relevan

ANALISIS PESAN RELIGI DALAM CERITA RAKYAT RNBERBAHASA JULU (Syahrul Mubarak, 2014) ,

ANALISIS NILAI SOSIAL DALAM CERITA RAKYAT DI KECAMATAN SAMALANGA KABUPATEN BIREUEN (Mutia Fazira, 2017) ,

KELAYAKAN USAHA PERTANIAN KACANG TANAH DI KECAMATAN KLUET UTARA DAN KLUET TIMUR KABUPATEN ACEH SELATAN (Zulkarnain, 2020) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi