ALFISYAHRIN. HUBUNGAN NILAI MATA KULIAH PROSES BELAJAR MENGAJAR DENGAN NILAI PRAKTIK MICROTEACHING MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FKIP UNSYIAH. Banda Aceh : Fakultas KIP Universitas Syiah Kuala, 2018

Abstrak

Kata kunci: praktik microteaching , hasil belajar, mkpbm, persepsi penelitian ini berkaitan dengan hubungan nilai mkpbm dengan nilai praktik microteaching mahasiswa program studi pendidikan matematika fkip unsyiah. untuk menghasilkan lulus lptk yang professional, unggul, dan berkarakter, program studi pendidikan matematika menetapkan syarat akademik khususnya dalam pengambilan matakuliah praktik microteaching dan mkpbm. sebagai salah satu syarat utama bagi mahasiswa dalam pengambilan mata kuliah tersebut, penelitian ingin mengamati tentang hubungan nilai mkpbm dengan nilai praktik microteaching mahasiswa program studi pendidikan matematika fkip unsyiah. tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan antara nilai mkpbm dengan nilai praktik microteaching mahasiswa program studi pendidikan matematika fkip unsyiah. pendekatan yang digunakan adalah kuantitatif dengan data yang diperoleh berupa dokumentasi dan angket. dokumentasi digunakan untuk memperoleh data sekunder berupa

Baca Juga : HUBUNGAN NILAI MATA KULIAH PROSES BELAJAR MENGAJAR DENGAN NILAI PRAKTIK MICROTEACHING MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA FKIP UNSYIAH (ALFISYAHRIN, 2018) ,

Baca Juga : HUBUNGAN NILAI MATA KULIAH BIDANG STUDI (MKBS) DAN MATARNKULIAH PROSES BELAJAR MENGAJAR (MKPBM) TERHADAPRNNILAI PPL MAHASISWARN(SUATU PENELITIAN PADA MAHASISWA PPL PRODI GEOGRAFI FKIP UNSYIAH TA.RNSEMESTER GENAP 2013-2014) (RASIDIN, 2015) ,

lai: mkpbm dan praktik microteaching, sedangkan angket digunakan untuk memperoleh data primer berupa: persepsi mahasiswa terhadap mkpbm dan microteaching. populasi penelitian ini adalah mahasiswa angkatan 2013 program studi pendidikan matematika fkip unsyiah, sedangkan sampel penelitian ini diambil secara acak sebanyak 25 orang. pengolahan data dilakukan dengan uji regresi linear sederhana dan uji korelasi product moment. hasil perhitungan korelasi diperoleh r sebesar = 0,505 menunjukkan bahwa nilai mkpbm memberikan pengaruh sebesar 25,5% terhadap nilai praktik microteaching, sedangkan 74,5% dipengaruhi oleh faktor lain. hipotesis yang diuji dengan taraf signifikan ? sebesar = 0,05 dan dk sebesar = 25 – 2 = 23, diperoleh (thitung) 3,250974 > 1,71 (ttabel). dengan demikian, terdapat hubungan yang signifikan antara nilai mkpbm dengan nilai praktik microteaching mahasiswa program studi pendidikan matematika fkip unsyiah. persepsi mahasiswa terhadap mkpbm secara keseluruhan sebesar 85,2% yang dikategorikan sangat setuju. sedangkan persepsi mahasiswa secara keseluruhan pada mkpbm terhadap praktik microteaching adalah mkpbm sangat diperlukan dan bermanfaat bagi mahasiswa yang akan melaksanakan praktik

Tulisan yang relevan

KORELASI NILAI MATA KULIAH STRATEGI PEMB ELAJARAN GEOGRAFI DAN MATA KULIAH PERENCANAAN PEMBELAJARAN GEOGRAFI DENGAN NILAI PRAKTIK MENGAJAR MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GEOGRAFI FKIP UNSYIAH (NUR ATIKA, 2018) ,

HUBUNGAN AFIKASI DIRI (SELF-EFFICACY) DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP NILAI MATA KULIAH KIMIA FISIK I RNPADA MAHASISWA PENDIDIKAN KIMIA TAHUN MASUK 2011 RNFAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN RNUNIVERSITAS SYIAH KUALA (Siti Rahmah, 2014) ,

KONTRIBUSI NILAI MATA KULIAH BIDANG PROFESIONAL DAN MATA KULIAH PEDAGOGIK TERHADAP NILAI MATA KULIAH PROGRAM PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) MAHASISWA PROGRAM STUDI PENDIDIKAN FISIKA FKIP UNSYIAH (Novi Sriutami Ningsih, 2018) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi