Ekawati. KORELASI ANTARA KEPERCAYAAN DIRI DAN KEBIASAAN BERTANYA DENGAN HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VII MTSN KUTA BARO. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2018

Abstrak

Abstrak ekawati. 2017. korelasi antara kepercayaan diri dan kebiasaan bertanaya dengan hasil belajar ips terpadu siswa kelas vii di mtsn kuta baro aceh besar. skripsi, jurusan pendidikan geografi, fakultas keguruan dan ilmu pendidikan, universitas syiah kuala. pembimbinng: (1) dr. alamsyah taher, m.si (2) drs. thamrin k, m.si kata kunci: korelasi, kepercayaan diri, kebiasaan bertanya, hasil belajar, ips terpadu. hasil belajar adalah hasil yang telah didapat siswa setelah adanya proses pembelajaran. seorang yang hasil belajarnya tinggi dapat dikatakan bahwa ia telah berhasil dalam belajar. hasil belajar mata pelajaran ips terpadu siswa kelas vii mtsn kuta baro belum sesuai dengan harapan, salah satu penyebabnya yaitu kurangnya rasa kepercayaan diri dan siswa belum memiliki kebiasaan bertanya yang baik. penelitian bertujuan untuk mengetahui korelasi antara kepercayaan diri dan kebiasaan bertanya dengan hasil belajar siswa di kelas vii mtsn kuta baro pada pelajaran

Baca Juga : HUBUNGAN PERSEPSI SISWA TENTANG KREATIVITAS GURU DAN FASILITAS PEMBELAJARAN DENGAN HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VIII MTSN KUTA BARO ACEH BESAR (Dewi Hayati, 2016) ,

Baca Juga : HUBUNGAN MINAT BACA DAN MOTIVASI BELAJAR DENGAN HASIL BELAJAR IPS TERPADU SISWA KELAS VII MTSN KUTA BARO (Ayu Safitri, 2016) ,

ips terpadu. populasi penelitian ini adalah seluruh siswa kelas vii yang berjumlah 83 siswa, sampel yang diambil dalam penelitian ini sebanyak 45 siswa. teknik pengumpulan data menggunakan teknik angket, tes dan dokumentasi. teknik analisis data dilakukan dengan menggunakan uji validitas, reliabilitas, normalitas, homogenitas, linieritas, regresi ganda, korelasi ganda, dan uji f. berdasarkan hasil pengolahan data, yang telah dilakukan menunjukkan bahwa hasil penghitungan korelasi antara kepercayaan diri dan kebiasaan bertanya dengan hasil belajar ips terpadu diperoleh sebesar 0,09 pada kategori sangat rendah dengan koefisien determinasi= 0,8%. hasil uji signifikansi juga menunjukkan bahwa terdapat korelasi yang signifikan. hal ini telah dibuktikan dengan nilai fhitung = 0,17 dan ftabel = 3,22 pada taraf signifikansi (?) 5% dengan dkpembilang = 2 dan dkpenyebut = (45-2-1)

Tulisan yang relevan

PERBEDAAN HASIL BELAJAR FISIKA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PENGAJARAN LANGSUNG DAN MODEL QUANTUM TEACHING PADA SISWA KELAS VIII MTSN KUTA BARO ACEH BESAR (Lia Musnidar, 2015) ,

KORELASI ANTARA KEBIASAAN BERTANYA DENGAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN FISIKA DI SMPN 6 BANDA ACEH. (RUKIAH, 2014) ,

KETERKAITAN MOTIVASI TERHADAP PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VII SMP NEGERI 1 KUTA BARO ACEH BESAR (Asmareni, 2014) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi