DINDA AINUN ZUHRA. PENGARUH ALIRAN MODAL ASING TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2017

Abstrak

Abstrak judul : pengaruh aliran modal asing terhadap pertumbuhan ekonomi indonesia nama : dinda ainun zuhra nim : 1301101010085 fak./jurusan : ekonomi dan bisnis/ ekonomi pembangunan dosen pembimbing : amri, s.si.,m.si penelitian ini bertujuan untuk melihat adanya pengaruh aliran modal asing terhadap pertumbuhan ekonomi indonesia. variabel terikat yang digunakan dalam penelitian ini adalah pertumbuhan ekonomi, sedangkan variabel bebasnya yaitu investasi langsung asing dan pinjaman luar negeri. model analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah ordinary least square (ols) dengan menggunakan data kuartalan dalam runtun waktu (time series) dari tahun 2004.i - 2014.iv. hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel pinjaman luar negeri berpengaruh signifikan positif terhadap pertumbuhan ekonomi. adanya pinjaman luar negeri pemerintah memberikan manfaat dan nilai tambah bagi sumber daya produksi sehingga menunjang kegiatan ekonomi berjalan dengan baik. di sisi

Baca Juga : PENGARUH INVESTASI INFRASTRUKTUR TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI INDONESIA (AHMAD TAUFIK YAHYA, 2020) ,

Baca Juga : PENGARUH ALIRAN MODAL ASING TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI INDONESIA (DINDA AINUN ZUHRA, 2017) ,

iabel investasi langsung asing berpengaruh signifikan negatif terhadap pertumbuhan ekonomi. kondisi ini didasari oleh keadaan investasi indonesia yang sangat fluktuatif, sehingga indonesia belum menjadi prioritas bagi para investor luar negeri untuk menanamkan modal. implikasi penelitian ini adalah negara perlu meningkatkan kembali kemandirian ekonomi untuk mengurangi penggunaan utang. kata kunci: investasi langsung asing, pinjaman luar negeri, pertumbuhan ekonomi, ordinary least square

Tulisan yang relevan

PENGARUH INVESTASI PUBLIK DAN INVESTASI SWASTA TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI INDONESIA (Ahlul Hafriandi, 2018) ,

PENGARUH PERDAGANGAN DAN PENANAMAN MODAL ASING TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI DI INDONESIA: SEBUAH APLIKASI AUTOREGRESSIVE DISTRIBUTED LAG MODEL (IPA JAMIAH ARFA, 2016) ,

PENGARUH PERTUMBUHAN EKONOMI DAERAH DAN PERTUMBUHAN PENDAPATAN ASLI DAERAH TERHADAP PERTUMBUHAN BELANJA DAERAH (STUDI PADA PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI ACEH) (SHARA AMELIA PUTRI, 2018) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi