Rahmattullah. ANALISIS PENGEMBANGAN KAWASAN STRATEGIS DI PROVINSI ACEH. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2017

Abstrak

Abstrak judul : analisis pengembangan kawasan strategis di provinsi aceh nim : 1109300010012 program studi : doktor ilmu ekonomi, universitas syiah kuala penulis : rahmattullah promotor : prof. dr. mohd. nursyechalad, ms. ko. promotor : dr. abd. jamal, se, m.si.; dr. muhammad nasir, se, m.si, ma. penelitian ini bertujuan menganalisis kesenjangan pembangunan intra, antar zona, pertumbuhan ekonomi beserta faktor-faktor yang mempengaruhinya dalam pengembangan kawasan strategis di provinsi aceh tahun 2010-2016. data yang digunakan adalah data panel yang terdiri dari 6 zona yaitu zona pusat, utara, timur, tenggara, selatan dan barat. metode yang dipakai adalah regresi data panel. hasil yang diperoleh menunjukkan bahwa model fixed effek cukup baik dalam menjelaskan kesenjangan pembangunan intra, antar zona dan pertumbuhan ekonomi setelah melalui uji chow dan hausman. variabel bebas kesenjangan pembangunan intra dan antar zona digunakan

Baca Juga : KAJIAN PENGEMBANGAN KAWASAN STRATEGIS SEKTOR PERDAGANGAN DAN JASA KOTA BANDA ACEH. STUDI KASUS : KEC. LUENG BATA (RIDHIA MAISARINA, 2016) ,

Baca Juga : ANALISIS PENGEMBANGAN KAWASAN STRATEGIS DI PROVINSI ACEH (Rahmattullah, 2017) ,

n ekonomi, pdrb per kapita, ipm, apbd, pnpm mandiri. variabel bebas pertumbuhan ekonomi digunakan kesenjangan pembangunan intra dan antar zona, pdrb per kapita, energi listrik. teknologi informasi, tenaga kerja s2/s3. hasilnya adalah kesenjangan pembangunan dapat diturunkan untuk intra zona. kesenjangan antar zona tidak dapat diturunkan karena faktor apbd dan pnpm mandiri terbukti mendorong naiknya angka kesenjangan pembangunan antar zona. pertumbuhan ekonomi dapat menurunkan kesenjangan pembangunan intra zona. setiap kenaikan pertumbuhan ekonomi 1 persen, maka akan menurunkan indeks kesenjangan pembangunan intra zona sebesar 0,076. untuk menjamin agar pertumbuhan ekonomi kawasan strategis meningkat, maka direkomendasikan penguatan teknologi informasi dan dukungan energi listrik yang maksimal. kata kunci : kesenjangan pembangunan intra dan antar zona, pertumbuhan ekonomi, energi listrik, teknologi informasi.

Tulisan yang relevan

HUBUNGAN STATUS GIZI ANAK, TINGKAT PENDIDIKAN ORANG TUA DAN STATUS EKONOMI KELUARGA TERHADAP PERKEMBANGAN ANAK USIA 24-48 BULAN DI PAUD KECAMATAN LEUNG BATA, BANDA ACEH TAHUN 2012 HUBUNGAN STATUS GIZI ANAK, TINGKAT PENDIDIKAN ORANG TUA DAN STATUS EKONOMI KELUARGA TERHADAP PERKEMBANGAN ANAK USIA 24-48 BULAN DI PAUD KECAMATAN LEUNG BATA, BANDA ACEH TAHUN 2012 (Zulham Effendy, 2016) ,

KAJIAN PEMANFAATAN RUANG TEPI SUNGAI KRUENG ACEH KOTA BANDA ACEH (Rahmat, 2018) ,

STRATEGI PENGEMBANGAN KAWASAN WISATA PANTAI BERDASARKAN PREFERENSI MASYARAKAT (STUDI KASUS: LHOKNGA, KABUPATEN ACEH BESAR) (ADHICA PERKASA, 2019) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi