SHANI IZAZI. ANALISIS PENGARUH KONSENTRASI PERKOTAAN TERHADAP PERUBAHAN PENGGUNAAN LAHAN DI KOTA BANDA ACEH. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2017

Abstrak

Abstrak judul : analisis pengaruh konsentrasi perkotaan terhadap perubahan penggunaan lahan di kota banda aceh nama : shani izazi nim : 1301101010080 jurusan : ekonomi pembangunan fakultas : ekonomi dan bisnis pembimbing : dra fikriah, m.si penelitian ini bertujuan untuk melihat seberapa besar pengaruh yang ditimbulkan oleh konsentrasi perkotaan terhadap perubahan penggunaan lahan yang ada di kota banda aceh. data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder, yaitu data jumlah penduduk dan migrasi masuk untuk mewakili variabel image kota, pdrb atas dasar harga konstan untuk mewakili variabel pertumbuhan ekonomi, pdrb perkapita atas dasar harga berlaku untuk mewakili variabel pendapatan, harga bahan bakar minyak (bensin) untuk mewakili variabel transport cost, harga lahan dan penggunaan lahan. penelitian ini menggunakan model ordinary least square (ols) atau regresi linier berganda untuk melihat hubungan konsentrasi kota terhadap perubahan penggunaan

Baca Juga : ANALISIS PERUBAHAN TUTUPAN LAHAN DAN KESELARASAN PEMANFAATAN LAHAN BERDASARKAN RENCANA TATA RUANG WILAYAH (RTRW) DI KAWASAN PERI-URBAN KOTA BANDA ACEH (NADYA FAIZAH, 2019) ,

Baca Juga : ANALISIS PENGGUNAAN LAHAN EKSISTING BERDASARKAN RENCANA TATA RUANG WILAYAH (RTRW) DI KECAMATAN DARUL IMARAH KABUPATEN ACEH BESAR (DESRA SAHPUTRA, 2017) ,

lahan. hasil dari penelitian menunjukkan bahwa pertumbuhan ekonomi dan image kota yang diwakili oleh jumlah penduduk memberi pengaruh yang positif dan signifikan terhadap perubahan penggunaan lahan sedangkan pendapatan dan harga lahan memberi pengaruh yang negatif dan signifikan terhadap perubahan penggunaan lahan. kata kunci : konsentrasi perkotaan, harga lahan, penggunaan

Tulisan yang relevan

PERTUMBUHAN PENDUDUK DAN ALIH FUNGSI LAHAN KOTA BANDA ACEH SECARA BERKELANJUTAN (ELSY TIARA NOVITA, 2019) ,

ANALISIS PERUBAHAN PENGGUNAAN LAHAN DI DAERAH ALIRAN SUNGAI STUDI KASUS SUB DAS KRUENG SEULIMUEM, KRUENG KEUMIREU DAN KRUENG INONG (Jufriadi, 2016) ,

ESTIMASI KEBUTUHAN LAHAN PEMAKAMAN DI WILAYAH PERKOTAAN: STUDI KASUS KOTA BANDA ACEH (NUBUWAT FARHAN, 2016) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi