SUCI NAZIRAH. KESIAPAN GURU KELAS TERHADAP IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 PADA PROSES PEMBELAJARAN DI SDN 14 BANDA ACEHKECAMATAN ULEE KARENG BANDA ACEH. Banda Aceh : Fakultas KIP Universitas Syiah Kuala, 2017

Abstrak

abstrak nazirah, suci. 2017.kesiapan guru kelas terhadap implementasi kurikulum 2013 pada proses pembelajaran di sdn 14 banda aceh kecamatan ulee kareng banda aceh. skripsi, jurusan pendidikan guru sekolah dasar, fakultas keguruan dan ilmupendidikan, universitas syiah kuala. pembimbing: (1) drs. said darnius, m.si (2)mislinawati, s.pd.i, m.pd kata kunci: kurikulum2013, kesiapan guru, pembelajaran. kurikulum 2013 merupakan pengembangan atas kurikulum ktsp yang mempunyai ciri khastersendiri yaitu menggunakan pendekatan saintifik juga penilaian autentik. perubahan kurikulum ini menuntut kesiapan guru yaitu kesiapan dalam mempraktekkan pendekatan saintifik dan penilaian autentik pada proses pembelajaran. rumusan masalah dalam penelitian ini bagaimana kesiapan dan kendala guru kelas terhadap implementasi kurikulum 2013 pada proses pembelajaran di sdn 14 banda aceh yang bertujuan untuk mengetahui kesiapan dan kendala guru

Baca Juga : IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 PADA MATERI SENI TARI DI SMA NEGERI 3 BANDA ACEH (Yeni Zuryaningsih, 2015) ,

Baca Juga : PELAKSANAAN MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING BERDASARKAN KURIKULUM 2013 DALAM PROSES BELAJAR MENGAJAR DI SDN 56 BANDA ACEH (Elly Fitria, 2017) ,

kelas terhadap implementasi kurikulum 2013 pada proses pembelajaran. penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif. subjek penelitian yang berjumlah 6 orang guru sdn 14 banda aceh. pengumpulan data menggunakan observasi, wawancara dan dokumentasi. analisis data menggunakan reduksi data, penyajian data dan penarikan kesimpulan. hasil penelitian menunjukan bahwa; kesiapan guru kelas terhadap implementasi kurikulum 2013 pada proses pembelajaran di sdn 14 banda aceh pada aspek pendekatan saintifik dan penilaian autentik masih berada di kategori kurang siap, hal tersebut dibuktikan dengan sebagian besar guru mengalami kendala dalam implementasi kurikulum 2013 pada saat menerapkan pendekatan saintifik dan penilaian autentik karena belum memahaminya secara mendalam. simpulan penelitian ini adalah kesiapan guru kelas terhadap implementasi kurikulum 2013 pada proses pembelajaran di sdn 14 banda aceh dilihat dari aspek pendekatan saintifik dan penilaian autentik masih berada di kategori kurang siap dalam artian guru belum sepenuhnya mengenal dan memahami tentang langkah pendekatan saintifik dalam pembelajaran. sedangkan pada penilaian autentik guru juga masih keterbatasan waktu dalam mengevaluasi seluruh aspek penilaian siswa. disarankan kepada guru untuk banyak mengikuti pengembangan yang berbasis kurikulum 2013 melalui kkg yang diadakan oleh gugus di sdn 14 banda

Tulisan yang relevan

IMPLEMENTASI KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU-GURU SERTIFIKASI DALAM PEMBELAJARAN TEMATIK TERPADU KURIKULUM 2013 DI SEKOLAH DASAR GUGUS JAMBU KOTA BANDA ACEH IMPLEMENTASI KOMPETENSI PEDAGOGIK GURU-GURU SERTIFIKASI DALAM PEMBALAJARAN TEMATIK RNTERPADU KURIKULUM 2013 DI SEKOLAH DASAR RNGUGUS JAMBU KOTA BANDA ACEH (Siti Hardiyanti, 2015) ,

IMPLEMENTASI MANAJEMEN BERBASIS SEKOLAH DI SMA LABOLATORIUM SCHOOL UNSYIAH BANDA ACEH (Hatta Batul Hulam Sitepu, 2015) ,

PELAKSANAAN PEMBELAJARAN MEMBACA DI KELAS AWAL MIN ULEE KARENG BANDA ACEH (vera rahmadani, 2016) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi