Fadli Amri. ISOLASI DAN IDENTIFIKASI BAKTERI ENTERIK PADA FESES GAJAH SUMATERA (ELEPHAS MAXIMUS SUMATRANUS) DI PUSAT KONSERVASI GAJAH (PKG) SAREE ACEH BESAR. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2017

Abstrak

Isolasi dan identifikasi bakteri enterik pada feses gajah sumatera (elephas maximus sumatranus) di pusat konservasi gajah (pkg) saree aceh besar abstrak penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keberadaan dan jenis bakteri enterik pada feses gajah sumatera (elephas maximus sumatranus) di pusat konservasi gajah (pkg) saree, aceh besar. sampel feses segar dikoleksi pada pagi hari dari 6 ekor gajah sumatera dengan cara feses langsung diambil dari anus menggunakan swab dan dimasukan dalam nutrient broth lalu disimpan dalam cooler box steril. penelitian ini menggunakan metode carter (1987) yang sudah dimodifikasi. untuk isolasi dan identifikasi bakteri enterik pada feses gajah sumatera. semua sampel feses dikultur pada media macconkey, salmonella shigella agar (ssa), imvic (indol, methyl red, voges-proskauer, sulfid indol motility, simmons citrate), media triple sugar iron agar (tsia), dan uji fermentasi gula-gula (glukosa, laktosa, sukrosa, maltosa). data hasil penelitian ini

Baca Juga : PREVALENSI NEMATODA GASTROINTESTINAL PADA FESES GAJAH SUMATERA (ELEPHAS MAXIMUS SUMATRANUS) DI PUSAT KONSERVASI GAJAH (PKG) SAREE KABUPATEN ACEH BESAR (ZAKIYATURRIDHA, 2019) ,

Baca Juga : PEMERIKSAAN KEBERADAAN TELUR DAN LARVA NEMATODA PASCA PEMBERIAN ANTHELMINTIK PADA GAJAH SUMATERA (ELEPHAS MAXIMUS SUMATRANUS) DI CONSERVATION RESPONSE UNIT (CRU) SAMPOINIET ACEH JAYA (Syafriza Harlianda, 2017) ,

isis secara deskriptif berdasarkan keberadaan bakteri enterik yang terdapat di feses. dari hasil penelitian diketahui bahwa di dalam feses lima ekor gajah sumatera yang berumur di atas enam tahun terdapat lebih dari satu bakteri enterik, sedangkan satu ekor gajah yang berumur satu tahun hanya terdapat satu jenis bakteri enterik. pada gajah bernama midok ditemukan bakteri e. coli dan salmonella sp, pada gajah amoy bakteri e. coli dan salmonella sp, gajah bernama ella ditemukan bakteri enterobacter sp dan salmonella sp, gajah bernama senna bakteri e. coli dan citrobacter sp, gajah bernama osin ditemukan bakteri e. coli dan salmonella sp, dan gajah bernama junaidi ditemukan bakteri e. coli. dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa bakteri enterik yang terdapat pada feses gajah sumatera adalah eschericha coli, salmonella sp, enterobacter sp, dan citrobacter

Tulisan yang relevan

KADAR HEMOGLOBIN DAN HEMATOKRIT GAJAH SUMATERA (ELEPHAS MAXIMUS SUMATRANUS) DI PUSAT KONSERVASI GAJAH (PKG) SAREE, ACEH BESAR (ayu andella agustina, 2016) ,

PENANGANAN PAPILLOMA DENGAN METODE KAUTERISASI PADA GAJAH SUMATERA (ELEPHAS MAXIMUS SUMATRANUS) DI PUSAT KONSERVASI GAJAH TAMAN NASIONAL WAY KAMBAS LAMPUNG (FERNANDO JOSE IMMANUEL CLINTON SITUMORANG, 2018) ,

DETEKSI KETON URIN GAJAH SUMATERA (ELEPHAS MAXIMUS SUMATRANUS) MENGGUNAKAN STRIP TEST DI PUSAT LATIHAN GAJAH SAREE ACEH BESAR (ERWANDA, 2016) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi