Cut Eka Parasamya. PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL) BERBASIS KONSTRUKTIVISME UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR FISIKA SISWA PADA MATERI USAHA DAN ENERGI DI KELAS XI IPA SMA NEGERI 1 DARUSSALAM. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2017

Abstrak

Abstrak eka parasamya, cut. 2016. penerapan model pembelajaran problem based learning (pbl) berbasis konstruktivisme untuk meningkatkan hasil belajar fisika siswa pada materi usaha dan energi di kelas xi ipa sma negeri 1 darussalam. skripsi, jurusan pendidikan fisika, fakultas keguruan dan ilmu pendidikan, universitas syiah kuala. pembimbing : (1) drs. ahmad hamid, m.pd., (2) drs. agus wahyuni, m.pd kata kunci: problem based learning (pbl), konstruktivisme, hasil belajar penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar siswa, aktivitas guru dan siswa, kemampuan guru dalam mengelola pembelajaran, dan respon siswa terhadap penerapan model pembelajaran problem based learning (pbl) berbasis konstruktivisme dalam proses pembelajaran. jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas (ptk). subjek dalam penelitian ini adalah siswa-siswi kelas xi ipa sma negeri 1 darussalam tahun ajaran 2016/2017 dengan jumlah siswa 16 orang. instrumen pengumpulan data yang

Baca Juga : PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR FISIKA SISWA DI SMP NEGERI 2 KUTA BARO (Vira Afrinanda, 2015) ,

Baca Juga : PENERAPAN MODEL PROBLEM BASED LEARNING (PBL) BERBASIS EKSPERIMEN TERHADAP HASIL BELAJAR PADA MATERI KELARUTAN DAN HASIL KALI KELARUTAN KELAS XI SMA NEGERI 2 BANDA ACEH (Sri Wahyuni, 2016) ,

digunakan dalam penelitian yaitu lembar observasi, tes dan angket yang ketiganya dianalisis dengan statistik deskriptif. hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) persentase ketuntasan individual secara keseluruhan meningkat dari siklus i sampai siklus iii yaitu 69%, 81%, dan 94%, dan persentase ketuntasan klasikal secara keseluruhan juga meningkat yaitu 50%, 60%, dan 80%. (2) adanya peningkatan aktivitas guru dan siswa selama proses pembelajaran. (3) terjadi peningkatan keterampilan guru dalam mengelola pembelajaran dari ketegori cukup baik menjadi baik. (4) respon siswa cenderung positif dimana 100% siswa menyatakan tertarik dan senang terhadap pembelajaran dengan menggunakan model pembelajaran problem based learning (pbl) berbasis konstruktivisme ini. dari penelitian ini dapat disimpulkan bahwa penerapan model pembelajaran problem based learning (pbl) berbasis konstruktivisme dapat meningkatkan hasil belajar fisika siswa kelas xi ipa di sma negeri 1 darussalam pada materi usaha dan

Tulisan yang relevan

PENERAPAN MODEL CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING (CTL) BERBASIS MEDIA LOKAL UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA KONSEP BUNYI DI SMP NEGERI 1 DARUSSALAM (WAHYUNI, 2013) ,

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL) PADA MATERI PERSAMAAN LINEAR DI KELAS X SMA NEGERI 1 DARUSSALAM (Miswari R, 2015) ,

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN ARIAS (ASSURANCE, RELEVANCE, INTEREST, ASSESSMENT, SATISFACTION) TERINTEGRASI TEORI KONSTRUKTIVISMEUNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR FISIKA SISWA KELAS VIII-1 MTS NEGERI TUNGKOB (Nafilah Risha, 2017) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi