Isra Febrianti. SEPEDA PEMBANGKIT LISTRIK SEBAGAI SUMBER ENERGY STORAGE. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2013

Abstrak

Kebutuhan akan energi listrik semakin meningkat setiap tahunnya sementara ketersediannya terbatas, sehingga dibutuhkan sumber energi listrik cadangan. salah satu sumber energi terbarukan yang ramah lingkungan dan dapat digunakan sebagai pembangkit listrik adalah tenaga manusia (human power). jenis pembangkit listrik tenaga pedal umumnya bersifat statis. dalam penelitian ini energi manusia yang terbuang ketika bersepeda dimanfaatkan untuk menggerakkan pedal sepeda yang dirancang agar bersifat dinamis sebagai sumber energy storage. energi mekanik dari gerakan pedal sepeda dikonversikan menjadi energi listrik melalui alternator yang selanjutnya disimpan pada baterai untuk digunakan sesuai kebutuhan. komponen utama pada sepeda pembangkit listrik ini adalah sepeda, gearbox, alternator, regulator dan baterai. hasil penelitian memperlihatkan bahwa kecepatan putaran roda sepeda sebelum pengisian adalah 2,03 m/s dan pada saat pengisian turun menjadi 1,42 m/s. kecepatan alternator, tegangan dan

Baca Juga : PENGOPERASIAN SINKRONISASI GENERATOR SET (GENSET) 300 KW PADA PT. KARYA TANAH SUBUR MEULABOH (NURHAKIMAH, 2018) ,

Baca Juga : DESAIN RANGKAIAN KENDALI PENGISIAN DAN PEMAKAIAN ENERGI BATERAI PADA PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA BAYU (PLTB) BERBASIS MIKROKONTROLER ATMEGA32 (Saniman R, 2014) ,

arus maksimum pada saat proses pengisian masing-masing adalah 563 rpm, 14,94 volt, dan 3,78 a. waktu yang dibutuhkan untuk proses pengisian baterai adalah 7,4 jam. kata kunci: sepeda pembangkit listrik, energy storage, human

Tulisan yang relevan

ISNTALASI PENERANGAN PADA GEDUNG PSIKOLOGI UIN AR-RANIRY BANDA ACEH (ABDUL RASEK, 2019) ,

KAJIAN EKSPERIMENTAL PENGGUNAAN PENYIMPAN PANAS PADA KOLEKTOR ENERGI MATAHARI DENGAN SALURAN BELOKAN SUDUT 130° (Ihfan Hairiawan, 2013) ,

STUDI INTEGRASI DISTRIBUTED GENERATION PADA SALURAN DISTRIBUSI PLN DI KRUENG RAYA (Renno Kamal Putra, 2016) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi