Rifki Tri Raharjo. PENGARUH EXPERIENTIAL MARKETING TERHADAP EXPERIENTIAL VALUE PADA INDUSTRI SMARTPHONE DI FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS SYIAH KUALA. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2017

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh experiential marketing (sense, feel, think, act, dan relate) terhadap experiential value. teknik pengambilan sampel yang digunakan yaitu purposive sampling, dengan sampel sebanyak 100 pengguna smartphone di fakultas ekonomi universitas syiah kuala. teknik analisis dalam penelitian ini menggunakan regresi linear berganda. hasil penelitian menunjukkan bahwa sense, feel, think, act, dan relate berpengaruh signifikan terhadap experiential value. implikasi dari penelitian ini, manajemen perusahaan smartphone perlu meningkatkan experiential marketing (sense, feel, think, act dan relate) sehingga mampu meningkatkan experiential value pelanggan. kata kunci: experiental marketing, dan experiential value.

Baca Juga : PENGARUH EXPERIENTIAL MARKETING TERHADAP WORD OF MOUTH (WOM) DENGAN KEPUASAN PELANGGAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PELANGGAN 212 MART DI WILAYAH BANDA ACEH (RINALDI, 2020) ,

Baca Juga : PENGARUH EXPERIENTIAL MARKETING TERHADAP MINAT BELI ULANG YANG DIMEDIASI OLEH KEPUASAN PADA KONSUMEN CAFE SOCOLATTE DI KABUPATEN PIDIE JAYA ACEH (Malahayati, 2017) ,



Tulisan yang relevan

PENGARUH EXPERIENTIAL MARKETING DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN YANG DI MEDIASI OLEH KEPUASAN PELANGGAN PADA MAHASISWI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS SYIAH KUALA PENGGUNA PRODUK KOSMETIK MAYBELLINE (ROZANA FAUZIATI, 2018) ,

PENGARUH SELF CONGRUITY TERHADAP NIAT PERILAKU DENGAN EXPERIENTIAL VALUE SEBAGAI VARIABEL MEDIASI (PADA WISATAWAN DESTINASI WISATA KOTA BANDA ACEH) (ELLA PUTRI MAGHFIRA, 2016) ,

THE EFFECTIVENESS OF EXPERIENTIAL LEARNING METHOD IN IMPROVING STUDENTS’ SPEAKING SKILL (AN EXPERIEMENTAL RESEARCH OF FIRST GRADE STUDENTS AT SENIOR HIGH SCHOOL 1 BANDA ACEH) (NAULAN MILLATINA, 2020) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi