Fahnita Mulia P. PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE DOMINO TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA PEMBELAJARAN SEJARAH DI SMA UNGGUL NEGERI 2 BOARDING SCHOOL BANDA ACEH TAHUN AJARAN 2015/2016. Banda Aceh : Fakultas KIP Universitas Syiah Kuala, 2016

Abstrak

Abstrak kata kunci: prestasi belajar, pembelajaran kooperatif, pembelajaran kooperatif tipe domino penelitian yang beijudul “pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe domino terhadap prestasi belajar siswa pada pembelajaran sejarah di sma unggul negeri 2 boarding school banda aceh tahun ajaran 2015/2016”. penelitian ini mengangkat masalah bagaimana pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe domino terhadap prestasi belajar siswa kelas xi sma unggul negeri 2 boarding school banda aceh, tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui prestasi belajar siswa melalui penggunaan model pembelajaran kooperatif tipe domino pada pembelajaran sejarah dan seberapa besar peningkatan prestasi belajar siswa dalam penerapan model pembelajaran kooperatif tipe domino di sma unggul negeri 2 boarding school banda aceh. pendekatan yang digunakan dalam penelitian ini adalah pendekatan kuantitatif dengan menggunakan jenis penelitian eksperimen. berdasarkan hasil penelitian yang diperoleh menunjukkan bahwa

Baca Juga : PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE MAKE A MATCH DENGAN STRATEGI DOMINO TERHADAP PRESTASI BELAJAR SEJARAH SISWA KELAS X SMA NEGERI 1 TAKENGON (YUNITA FITRI, 2017) ,

Baca Juga : PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIVE TIPE TALKING CHIP TERHADAP PRESTASI BELAJAR SEJARAH SISWA SMA NEGERI 5 BANDA ACEH 2014-2015 (Winda Mastura, 2016) ,

prestasi siswa pada kelas eksperimen lebih meningkat dari pada kelas kontrol. pada kelas xi mipa 1 (kelas eksperimen) siswa yang mencapai ketuntuasan sebesar 90%, dan kelas xi mipa 2 (kelas kontrol) siswa yang mencapai ketuntasan adalah sebesar 20%. perhitungan korelasi (r) untuk mencari pengaruh antar variabel x dan y diperoleh hasil sebesar 0,9747 yang menunjukkan nilai korelasi yang sangat tinggi dan juga di peroleh hasil dari uji hipotesis (uji-t) yaitu tmtung =26,881 sedangkan ttabel

Tulisan yang relevan

PENGARUH PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT FACILITATOR AND EXPLAINING (SFAE) TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA DALAM MATA PELAJARAN SEJARAH KELAS X DI SMA N 8 BANDA ACEH (Juli Melya Sari, 2013) ,

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATERI EKSPONEN MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD (STUDENT TEAMS ACHIVEMENT DIVISION) DI KELAS VII SMP FATIH BILINGUAL SCHOOL BANDA ACEH (Dovran Abdyrahmanov, 2014) ,

PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE KANCING GEMERINCING TERHADAP PEMBELAJARAN SEJARAH SISWA KELAS XI IPS SMA NEGERI 13 BANDA ACEH (Hirma Astuti, 2014) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi