RIKAR MAULANA PUTRA. BANDA ACEH SEBAGAI BANDAR WISATA ISLAMI (SUATU PENELITIAN TERHADAP PERUMUSAN DAN IMPLEMENTASI VISI MISI KOTA BANDA ACEH OLEH WALIKOTA BANDA ACEH PERIODE 2007-2012). Banda Aceh : Fakultas FISIPOL Universitas Syiah Kuala, 2016

Abstrak

Abstrak perekonomian di kota banda aceh mengalami penurunan dan ketidakstabilan yang signifikan, setelah bencana gempa bumi dan tsunami memporak-porandakan kota banda aceh pada 26 desember 2004 lalu. terpilihnya walikota dan wakil walikota banda aceh periode 2007-2012 menjadi semangat baru bagi pembangunan kota banda aceh karena pasangan ini menggagas visi dan misi yaitu mewujudkan banda aceh sebagai bandar wisata islami indonesia. pariwisata berbasis islami yang berkembang ternyata belum menggambarkan kota banda aceh sebagai daerah yang menerapkan hukum syariat islam. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui landasan perumusan visi misi bandar wisata islami dan strategi pemerintah banda aceh dalam mewujudkan banda aceh sebagai bandar wisata islami. data yang diperlukan dalam penelitian ini diperoleh melalui penelitian lapangan dan kepustakaan. penelitian lapangan dilakukan melalui wawancara informan. sedangkan penelitian kepustakaan dilakukan dengan cara mengkaji bahan-bahan bacaan

Baca Juga : PERAN DAN KINERJA WALIKOTA BANDA ACEH DALAM MEWUJUDKAN PEMERJNTAHAN YANG BAIKDI KOTA BANDA ACEH (SUATU PENELITIAN PADA PEMERIOTAHAO WALIKOTA 2007-2012] (Yulidar, 2020) ,

Baca Juga : IMPLEMENTASI VISI MISI KAMPANYE POLITIK BUPATI DAN WAKIL BUPATI ACEH TIMUR PERIODE 2012-2017 (SUATU STUDI PADA PROSES PENERAPAN SYARI’AT ISLAM) (ZUMAIDA ISMUNA, 2016) ,

ang berkaitan dengan penelitian ini. hasil penelitian menunjukkan bahwa landasan perumusan visi dan misi bandar wisata islami mencakup ke dalam tiga hal yaitu memperbaiki perekonomian pasca bencana tsunami, identitas masyarakat yang religius dan islami, potensi dan peluang pasca bencana tsunami. adapun strategi dalam mewujudkan bandar wisata islami ialah melakukan kerjasama dengan berbagai pihak, membangun sarana dan prasarana, melakukan promosi, serta membentuk pelaku usaha pariwisata yang profesional. kepada walikota dan jajaran pemerintah kota banda aceh diharapkan mampu mengimplementasikan visi dan misi yang telah dirumuskan secara maksimal dengan tetap mempertimbangkan landasan-landasan yang telah menjadi patokan membentuk visi dan misi bandar wisata islami agar kebijakan mengembangkan pariwisata di banda aceh dapat dirasakan oleh semua kalangan terutama masyarakat yang terlibat dalam usaha jasa pariwisata. kata kunci: visi dan misi, bandar wisata

Tulisan yang relevan

PARTISIPASI POLITIK MASYARAKAT TERHADAP KEMENANGAN MAWARDI NURDIN DAN ILLIZA SA’ADUDDIN DJAMAL PADA PEMILUKADA WALIKOTA DAN WAKIL WALIKOTA BANDA ACEH TAHUN 2012 (ansirwan, 2014) ,

IMPLEMENTASI PENDIDIKAN BERBASIS ISLAMI DALAM PEMBELAJARAN GEOGRAFI DI SMA NEGERI SE-KOTA BANDA ACEH (muzky, 2016) ,

PENATAAN OBJEK WISATA ISLAMI SEBAGAI STRATEGI KOMUNIKASI DINAS PARIWISATA KOTA BANDA ACEH DALAM MENARIK MINAT WISATAWAN (Dinda Hamdana, 2019) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi