Ridhwan. KINERJA DOSEN PADA SEKOLAH TINGGI ILMU TARBIYAH AL-HILAL SIGLI. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2013

Abstrak

Sekolah tinggi ilmu tarbiyah al-hilal sigli merupakan suatu lembaga pendidikan tinggi dan pusat kajian strategis ilmu pengetahuan agama islam, membutuhkan tenaga dosen yang memiliki kemampuan dan kinerja yang handal. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja dosen pada sekolah tinggi ilmu tarbiyah al-hilal sigli. penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif dan metode kualitatif dengan teknik pengumpulan data dokumentasi, observasi dan wawancara, subjek penelitian para ketua sekolah tinggi, ketua prodi, dosen, kepala tata usaha, dan mahasiswa. penelitian ini menunjukkan bahwa: 1) kompetensi dosen dalam melaksanakan proses perkuliahan telah mengikuti prinsip-prinsip pembelajaran, hal ini dilihat dari perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi perkuliahan yang dilaksanakan oleh dosen. 2) motivasi dosen dalam melaksanakan perkuliahan tercermin pada kemauan dan kesadaran dosen dalam melaksakan tugas-tugas yang diembankan kepadanya. 3) sebagian dosen telah melaksanakan perkuliahan

Baca Juga : PEMBINAAN KOMPETENSI DOSEN UNTUK PENINGKATAN PRESTASI MAHASISWA PADA SEKOLAH TINGGIRNILMU TARBIYAH AL-HILAL SIGLI (Abdullah Ali, 2014) ,

Baca Juga : USING AUTHENTIC TEACHING MATERIALS TO IMPROVE STUDENTS’ READING COMPREHENSION ON ISLAMIC ECONOMIC LAW (A CLASSROOM ACTION RESEARCH AT ISLAMIC ECONOMIC LAW DEPARTMENT OF AL-HILAL COLLEGE, SIGLI) (zahrina, 2016) ,

ngan baik dan disiplin, hal ini dilihat dari penggunaan waktu secara efisien dalam proses perkuliahan, dan usaha dosen dalam membantu dan membimbing mahasiswa 4). komitmen dan tanggung jawab dosen dalam melaksanakan perkuliahan, telah dapat dilaksanakan sesuai prosedur yang berlaku. kata kunci : kompetensi, motivasi, dan komitmen dalam kinerja

Tulisan yang relevan

MENUMBUHKEMBANGKAN KARAKTER MAHASISWA PADA SEKOLAH TINGGI ILMU TARBIYAH (STIT) AL-WASHLIYAH ACEH TENGAH (CHAIRUL FAUZI, 2018) ,

PENGARUH PENGAWASAN DAN PENGHARGAAN TERHADAP KEPUASAN KERJA DOSEN SERTA DAMPAKNYA PADA KINERJA PERGURUAN TINGGI SWASTA DI BANDA ACEH (Muhammad, 2015) ,

PEMANFAATAN PERPUSTAKAAN SEKOLAH OLEH SISWA DI SMP TARBIYAH LABUHAN HAJI ACEH SELATAN (Warsiah Amrah, 2013) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi