Reza Fahlevi. SISTEM PELAYANAN TABUNGAN SECARA JEMPUT BOLA PADA PT. BPRS HIKMAH WAKILAH.. Banda Aceh : Fakultas Ekonomi (D3) Universitas Syiah Kuala, 2016

Abstrak

Ringkasan sistem pelayanan tabungan secara jemput bola pada pt. bprs hikmah wakilah. jemput bola merupakan kegiatan bertemu atau bertatap muka secara langsung antara pihak perusahaan atau komunitas dengan pelanggan atau masyarakat. adapun tujuan dari penulisan laporan ini adalah: 1). untuk mengetahui apa yang dimaksud dengan pelayanan tabungan secara jemput bola pada pt. bprs hikmah wakilah. 2). untuk mengetahui apa yang dimaksud dengan bank, jenis-jenis bank, fungsi bank, serta agar bisa lebih memahami tentang bank perkreditan rakyat (bpr) atau bank pembiayaan rakyat syariah (bprs). 3). untuk mengetahui kelebihan dan kekurangan dari sistem pelayanan tabungan secara jemput bola ini. adapun kelebihannya seperti syarat pembukuan tabungan sangat mudah dan sudah memenuhi standar operasional yang diterapkan. dengan adanya sistem pelayanan tabungan secara jemput bola ini, maka akan mempererat tali silaturrahmi persaudaraan antara pihak nasabah dan pihak bank. akan meningkatkan kebiasaan

Baca Juga : ANALISIS KESESUAIAN PENERAPAN PRODUK PEMBIAYAAN MUSYARAKAH BERDASARKAN PSAK 106 PADA PT. BPRS HIKMAH WAKILAH (LISANDI NOVISRA, 2019) ,

Baca Juga : KERELASIAN NASABAH DAN INTEGRITAS PEMASARAN MENUNJANG KINERJA PADA PT. BPR SYARIAH HIKMAH WAKILAH BANDA ACEH (JURIAN RISKA, 2016) ,

aik untuk selalu rutin menabung bagi penabung. akan mempermudah nasabah untuk melakukan penyetoran dan penarikan tanpa harus melakukan perjalanan ke kantor pt. bprs hikmah wakilah. dan adapun kekurangannya seperti memungkinkan petugas bank untuk tidak menyetorkan uang nasabah ke front linner. juga bertambahnya biaya pengeluaran untuk

Tulisan yang relevan

ANALISIS PENERAPAN DAN PERLAKUAN AKUNTANSI IJARAH BERDASARKAN PSAK 107 PADA PT BPRS HIKMAH WAKILAH KOTA BANDA ACEH (Cut Vhintara, 2017) ,

ANALISIS KOMPARATIF SISTEM PERBANKAN SYARIAH DAN PERBANKAN KONVENSIONAL: (STUDI KASUS BPR INGIN JAYA DAN PT.BPRS HIKMAH WAKILAH) (SUKARDI, 2020) ,

ANALISIS PERKEMBANGAN USAHA MIKRO KECIL MENENGAH SEBELUM DAN SESUDAH MENERIMA PEMBIAYAAN SYARIAH (STUDI PADA PT. BPRS HIKMAH WAKILAH BANDA ACEH) (FEBRIAN TRI IRAWAN, 2020) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi