Nurhartini. UJI AKTIVITAS EKSTRAK METANOL DAUN JAMBLANG (SYZYGIUM CUMINI (L.) SKEELS) TERHADAP BAKTERI SALMONELLA TYPHI. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2016

Abstrak

Uji aktivitas ekstrak metanol daun jamblang (syzygium cumini (l.) skeels) terhadap bakteri salmonella typhi telah dilakukan dengan tujuan untuk menentukan aktivitas antibakteri dari ekstrak metanol daun jamblang terhadap salmonella typhi. ekstrak metanol daun jamblang diperoleh dengan menggunakan metode ekstrasi maserasi dan pengujian aktivitas antibakteri dilakukan dengan menggunakan metode difusi kertas cakram dengan variasi konsentrasi 0,5; 1,0; 2,0; 5,0; dan 10,0%. hasil karakterisasi ekstrak metanol daun jamblang diperoleh kadar air sebesar 16,72±3,25%, kadar abu total 0,99±0,00%, kadar sari larut air 53,00±1,00% dan kadar sari larut etanol 65,30±1,53%. uji fitokimia menunjukkan ekstrak metanol daun jamblang mengandung senyawa alkaloid, flavonoid, tanin, steroid/triterpenoid, saponin dan glikosida. aktivitas antibakteri ekstrak metanol daun jemblang semakin meningkat dengan bertambahnya konsentrasi ekstrak, terlihat dari besarnya diameter zona hambat yang terbentuk yaitu

Baca Juga : UJI AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK METANOL DAUN JAMBLANG (SYZYGIUM CUMINI) TERHADAP PERTUMBUHAN BAKTERI ENTEROPATHOGENIC ESCHERICHIA COLI (EPEC) (Haryanti, 2017) ,

Baca Juga : UJI AKTIVITAS ANTIBAKTERI EKSTRAK ETANOL DAUN JAMBLANG (SYZYGIUM CUMINI (L.) SKEELS) TERHADAP PERTUMBUHAN METISILIN-RESISTEN STAPHYLOCOCCUS AUREUS (INDAH AGUNG APRILIA, 2018) ,

; 10,52±0,02; 14,68±0,05; 18,30±0,13 dan 28,43±0,21 mm untuk masing-masing konsentrasi. kata kunci : syzygium cumini (l.) skeels, salmonella

Tulisan yang relevan

EFEK ANTIBAKTERI EKSTRAK DAUN JAMBLANG (SYZYGIUM CUMINI) DARI PROPINSI ACEH TERHADAP PERTUMBUHAN STREPTOCOCCUS MUTANS (IN VITRO) (SILMI AHYA, 2018) ,

KONSENTRASI HAMBAT DAN BUNUH MINIMUM EKSTRAK DAUN JAMBLANG (SYZYGIUM CUMINI) TERHADAP PERTUMBUHAN STREPTOCOCCUS MUTANS (DARA MEUTIA N, 2018) ,

UJI AKTIVITAS ANTIBAKTERI SEDIAAN OBAT KUMUR EKSTRAK ETANOL DAUN JAMBLANG (SYZYGIUM CUMINI (L.)) TERHADAP STREPTOCOCCUS MUTANS ATCC 35175 (RAZITA SHAVIRA, 2020) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi