Salfauqi Nurman. SINTESIS DAN KARAKTERISASI MEMBRAN POLIURETAN BERBASIS MINYAK BIJI KARET (RUBBER SEED OIL) DAN HEKSAMETILEN-1,6-DIISOSIANAT. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2016

Abstrak

Membran poliuretan (pu) berbahan dasar minyak biji karet (rubber seed oil) telah dapat disintesis dalam penelitian ini. minyak biji karet mempunyai bilangan hidroksi 40,333 mgkoh/g dan bilangan iod 154,052 gi2/g. proses hidrasi dapat meningkatkan bilangan hidroksi sebesar 135,30% dan menurunkan bilangan iod sebesar 73,91%. minyak biji karet (mbk) dan minyak biji karet terhidrasi (mbkt) dapat dimanfaatkan sebagai sumber gugus, -oh untuk sintesis membran pu dengan metode ikatan silang. mbk atau mbkt direaksikan dengan heksametilen-1,6-diisosianat (hmdi) sebagai sumber gugus, -nco. sintesis membran pu dilakukan dengan memvariasikan komposisi hmdi, suhu curing dan suhu polimerisasi. membran pu dari mbk optimum dihasilkan pada komposisi 5:5 v/w dengan suhu polimerisasi 90-100°c dan suhu curing 165-170°c, membran yang dihasilkan memiliki sifat homogen, kering, sedikit kaku dan berwarna kuning kecoklatan dengan fluks 0,544 l/m2.h.bar dan faktor rejeksi 100%, sedangkan membran pu dari mbkt

Baca Juga : KAREKTERISASI MINYAK BIJI KARET TERHIDRASI (Nurianna Ainun, 2016) ,

Baca Juga : SINTESIS DAN KARAKTERISASI MEMBRAN POLIURETAN BERBASIS MINYAK BIJI ALPUKAT (AVOCADO SEED OIL) DAN HEKSAMETILEN-1,6-DIISOSIANAT (HMDI) (Fitriani, 2016) ,

timum dihasilkan pada komposisi 5:7 v/w dengan suhu polimerisasi 90-100°c dan suhu curing 115-120°c, membran yang dihasilkan memiliki sifat homogen, kering, kaku dan berwarna kuning kecoklatan dengan fluks 0,544 l/m2.h.bar dan faktor rejeksi 98,86%. kata kunci: minyak biji karet; hidrasi; heksametilen-1,6-diisosianat; sintesis; membran poliuretan;

Tulisan yang relevan

PEMBUATAN MEMBRAN POLIURETAN DARI MINYAK JARAK (JATROPHA OIL) DAN HEKSA METILEN DIISOSIANAT DENGAN VARIASI SUHU POLIMERISASI (Rahmi, 2014) ,

ANALISIS PENDAPATAN DAN KONTRIBUSI USAHATANI PERKEBUNAN KARET RAKYAT TERHADAP PENDAPATAN RNRUMAH TANGGA PETANI DI DESA WONOSARI RNKABUPATEN ACEH TAMIANG (Hidayatullah Akbar, 2014) ,

ANALISIS KELAYAKAN INVESTASI INDUSTRI KARET REMAH (CRUMB RUBBER) DI WILAYAH BARAT PROVINSI ACEH (Rahmad Ramadhan, 2018) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi