MARDLIAH. KEPALA MADRASAH SEBAGAISUPERVISOR DALAM MENINGKATKAN KOMPETENSI PROFESIONAL GURU PADA MIN MESJID RAYA BANDA ACEH. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2016

Abstrak

Kepala madrasah sebagaisupervisor dalam meningkatkan kompetensi profesional guru pada min mesjid raya banda aceh oleh: mardliah nim: 1309200050015 komisi pembimbing: 1. prof. dr. cut zahri harun, m.pd. 2. dr. sakdiah ibrahim, m.pd. abstrak kepala madrasah sebagai supervisor memiliki peran untuk menstimulir, mengkoordinasi, dan membimbing guru-guru, agar mampu meningkatkan kompetensi profesionalnya sebagai pengajar dan pendidik. tujuan penelitian ini untuk mengetahui: program kepala madrasah, pelaksanaan supervisi, dan kendala dalam meningkatkan kompetensi profesional guru pada min mesjid raya banda aceh.penelitian ini menggunakan metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. teknik pengumpulan data dilakukan dengan teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi. subjek penelitian adalah kepala madrasah,guru, dan siswa.hasil penelitianmenunjukkan bahwa:1)program supervisi dalam meningkatkan kompetensi profesional guru disusun oleh kepala madrasahdan

Baca Juga : PENGEMBANGAN KOMPETENSI PROFESIONAL GURU OLEH KEPALA MADRASAH MELALUI PENELITIAN TINDAKAN KELAS PADA MIN GAROT KABUPATEN PIDIE (Suria Setiawan, 2018) ,

Baca Juga : UPAYA KEPALA MADRASAH DALAM MEMBINA RNKOMPETENSI PROFESIONAL GURU RNPADA MAN PEUSANGAN (Azhary, 2014) ,

ntasi, yang meliputi program kerja tahunan dan semesteran. hal ini, berdampak positif terhadap peningkatan kompetensi profesional guru yaitu efektifnya kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan. kepala madrasah sebagai supervisor tetap melaksanakan kegiatan supervisi, mengadakan pembinaan, membimbing, dan mengarahkan para guru untuk peningkatan kompetensi profesionalnya dalam kegiatan pembelajaran; (2) pelaksanaan supervisi dalam meningkatkan kompetensi profesional guru, kegiatan yang dilaksanakan meliputi: bimbingan kelas, observasi kelas, dan kunjungan kelas. kegiatan ini berdampak positif bagi guru,karena mampu meningkatkan kompetensi profesional mereka untuk senantiasa mempersiapkan perangkat pembelajaran sebelum mengajar; dan (3) kendala yang ditemui dalam meningkatkan kompetensi profesional guru adalah keterbatasan waktu bagi kepala madrasah, untuk menentukan jadwal supervisi, masih ada sebagian kecil guru kurang mendukung kegiatan supervisi mengajar, bila disupervisi oleh kepala madrasah untuk melihat proses pembelajaran yang dilakukannya. dalam menindaklanjuti hasil supervisi, kepala madrasah sudah melakukan pendekatan edukatif dan persuasif seperti pembinaan terhadap guru yang mengalami kesulitan, melalui: diskusi, kunjungan kelas, dan tanya jawab. kata kunci: kepala madrasah, supervisor, dan profesional guru

Tulisan yang relevan

KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN KOMPETENSI PROFESIONAL GURU DI MTS NEGERI SINGKIL KABUPATEN ACEH SINGKIL (ABDIL, 2019) ,

STRATEGI KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN KOMPETENSI PROFESIONAL GURU PADA MADRASAH ALIYAH RUHUL ISLAM ANAK BANGSA (Nilazarni, 2013) ,

GAYA KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN KOMPETENSI PROFESIONAL GURU SD DI GUGUS MELATI KECAMATAN KUTA ALAM KOTA BANDA ACEH (IDAWANI YUSUF, 2019) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi