Nelly Kartika. PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP PELAYANAN KESEHATAN PADA PUSKESMAS LAMPULO KECAMATAN KUTA ALAM BANDA ACEH. Banda Aceh : Fakultas FKIP Universitas Syiah Kuala, 2015

Abstrak

Abstrak kata kunci : persepsi, pelayanan, kesehatan penelitian yang berjudul “persepsi masyarakat terhadap pelayanan kesehatan pada puskesmas lampulo kecamatan kuta alam banda aceh“ ini mengangkat rumusan masalah bagaimana persepsi masyarakat terhadap pelayanan kesehatan pada puskesmas lampulo kecamatan kuta alam banda aceh? penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi masyarakat terhadap pelayanan kesehatan pada puskesmas lampulo kecamatan kuta alam banda aceh. obyek dalam penelitian ini adalah keseluruhan masyarakat yang menggunakan jasa kesehatan minimal dua kali pada puskesmas lampulo kecamatan kuta alam banda aceh, maka dengan pertimbangan waktu dan biaya peneliti mengambil 25 orang sebagai subyek. metode yang digunakan metode deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. pengumpulan data dilakukan dengan penelitian lapangan di puskesmas kuta alam dengan menggunakan angket. pengolahan data dengan menggunakan statistik yaitu rumus persentase dan rata-rata. hasil

Baca Juga : PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP PELAYANAN KESEHATAN GRATIS DI PUSKESMAS SIMPANG TERITIT KEC. WIH PESAM KAB. BENER MERIAH (Yulita Sofiana, 2017) ,

Baca Juga : PERBANDINGAN TINGKAT KEPUASAN PASIEN TERHADAP PELAYANAN KESEHATAN DI PUSKESMAS BAITURRAHMAN DAN KUTA ALAM YANG TERSERTIFIKASI AKREDITASI DASAR (NABELLA, 2019) ,

elitian menunjukkan bahwa persepsi masyarakat terhadap kualitas pelayanan kesehatan pada puskesmas lampulo terdiri dari 5 dimensi yaitu dimensi tangible (bukti langsung) dengan skor rata-rata 3.85 dan tergolong pada kategori baik, dimensi emphaty (empati) dengan skor rata-rata 3.95 dan tergolong dalam kategori baik, dimensi realibility (kehandalan) dengan skor ratarata 4.07 dan tergolong dalam kategori baik, dimensi responsive (kesiapan) dengan skor rata-rata 4.07 dan tergolong baik, dan dimensi assurance (jaminan) dengan skor rata-rata 4.06 dan tergolong baik. persepsi masyarakat yang tertinggi adalah dimensi realibility (kehandalan) dengan skor rata-rata yaitu 4.07 dan dimensi respon sivenes (kesiapan) dengan skor rata-rata yaitu 4.07. dan persepsi masyarakat yang terendah adalah dimensi tangibles (bukti langsung) dengan skor rata-rata yaitu

Tulisan yang relevan

HUBUNGAN AKSES PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PASIEN PUSKESMAS DI KECAMATAN KUTA ALAM KOTA BANDA ACEH TAHUN 2015 (Aulia Shavira, 2016) ,

STATUS KONSERVASI JENIS IKAN HIU YANG DIPERJUALBELIKAN DI TPI LAMPULO DAN PASAR PEUNAYONG KECAMATAN KUTA ALAM KOTA BANDA ACEH (HAZIA AWANIS, 2015) ,

PERAN GANDA ISTRI NELAYAN GAMPONG LAMPULO KECAMATAN KUTA ALAM BANDA ACEH (Lidya Laraswati D.Iskandar, 2016) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi