Ulfah Fajriah. PENENTUAN STRATEGI PENGEMBANGAN INDUSTRI RUMAH TANGGA ANYAMAN TIKAR PANDAN (STUDI KASUS DI DESA PASI RAWA KECAMATAN KOTA SIGLI KABUPATEN PIDIE). Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2015

Abstrak

Penentuan strategi pengembangan industri rumah tangga anyaman tikar pandan (studi kasus di desa pasi rawa kecamatan sigli kabupaten pidie) abstrak industri rumah tangga anyaman tikar pandan merupakan salah satu industri yang berada di desa pasi rawa kecamatan sigli kabupaten pidie. industri ini mempunyai beberapa kendala, diantaranya industri tersebut masih bersifat individu, teknologi pengolahan bahan baku masih tradisional, jaringan pemasaran yang terbatas, minimnya pembinaan, dan kesulitan modal untuk pengembangan. berdasarkan kendala tersebut, maka diperlukan strategi yang dapat mendukung pengembangan industri rumah tangga anyaman tikar pandan ini. penelitian ini berfokus untuk mengetahui faktor eksternal dan faktor internal pada industri rumah tangga anyaman tikar pandan dan menentukan strategi industri rumah tangga anyaman tikar pandan dengan pendekatakan analisis strength, weakness, opportunity, and threats (swot) dan metode analitycal

Baca Juga : PERKEMBANGAN SOSIAL EKONOMI PENGRAJIN ANYAMAN TIKAR SEUKEE DESA LUENG BIMBA KECAMATAN MEURAH DUA KABUPATEN PIDIE JAYA 1990-2012 (Abdul Karim, 2017) ,

Baca Juga : ANALISIS NILAI TAMBAH USAHA KERAJINAN ANYAMAN TIKAR PANDA (TIKA SEUKEE) PADA INDUSTRI RUMAH TANGGA DI DESA MENASAH ARON KECAMATAN MUARA BATU KABUPATEN ACEH UTARA (Nurhalawati, 2020) ,

hierarchy process (ahp). analisis swot merupakan metoda untuk mendapatkan strategi berdasarkan kekuatan, kelemahan, peluang, dan ancaman yang ada pada industri rumah tangga anyaman tikar pandan tersebut. kemudian dilakukan pembobotan terhadap strategi yang dihasilkan dengan analisis swot menggunakan metode ahp. hasil dari identifikasi swot pada industri ini menyimpulkan bahwa terdapat beberapa strategi, diantaranya strategi s-o yaitu strategi meningkatkan kualitas dan kapasitas produksi untuk meraih potensi pasar yang terbuka luas, strategi w-o yaitu strategi peningkatan intensitas pelatihan atau pembinaan baik dari segi mental maupun kualitas untuk spesialisasi produk dan dukungan modal guna meningkatkan kapasitas produksi, strategi s-t yaitu strategi peningkatan keterampilan guna meningkatkan kualitas dan kapasitas produksi untuk mencapai efesiensi, dan strategi w-t yaitu strategi penggunaan teknologi tepat guna dan peningkatan kualitas sdm serta pengembangan produk. sedangkan hasil penentuan prioritas strategi yang menggunakan metode ahp diperoleh bahwa yang menjadi prioritas utama adalah strategi w-t dengan bobot tertinggi yaitu sebesar 0,404. kata kunci: industri rumah tangga, analisis strength, weakness, opportunity, and threats (swot) dan metode analitycal hierarchy process (ahp) stipulation strategy of woven pandan mat domestic industrial development (the case in pasi rawa village, kecamatan kota sigli kabupaten pidie) abstract woven pandan mat domestic industry is one of industry that located in pasi rawa village kecamatan kota sigli kabupaten pidie. the industry has several problems which is running by individual, using raw materials processing with low technology and limited fund. base of these problem, we need strategies that can support the development of woven pandan mat domestic industry. the study focuses to determine the external factors and internal factors of woven pandan mat industry, using the swot analysis and the method of analytical hierarchy process (ahp). swot analysis (strength, weakness, opportunity, and threats analysis) is a framework for identifying and analyzing the internal and external factors that can have an impact on the viability of this industry. then the strategy is measured by swot analysis using ahp. the results of this identification concluded that there are several strategies. s-o is a strategy to improve quality and capacity of production to achieve the potential of open market. w-o is strategy to increase intensity of training or coaching in term of mental and quality for product specialization. s-t is strategy to fund support to increase the production capacity to achieve efficiency. w-t is strategy using appropriate technology and improvement of human resources. while the priority result of ahp strategy is w-t strategy with the highest point which is 0,404. keyword : mat domestic industrial, strength, weakness, opportunity, and threats (swot) analysis and the method of analitycal hierarchy process

Tulisan yang relevan

TEKNIK PEMBENTUKAN MOTIF PADA ANYAMAN TIKAR DI DESA GEUNTENG KECAMATAN BATEE KABUPATEN PIDIE (Zulfitri Saifuddin, 2015) ,

ANALISIS PENENTUAN LOKASI : STUDI KASUS INDUSTRI RUMAH TANGGA (HOME INDUSTRY) DI WILAYAH KOTA BANDA ACEH (Cut Triyuna Octiananda, 2016) ,

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MOTIVASI PEREMPUAN BEKERJA SEBAGAI PENGANYAM TIKAR PANDAN DI KAMPUNG KONG PALUH KEC. KUTAPANJANG KAB. GAYO LUES (Patimah, 2016) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi