Dwijayanti Edi Sanjayani. FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKTIFITAS PEKERJA WANITA PADA INDUSTRI MAKANAN, MINUMAN DAN TEMBAKAU DI KOTA BANDA ACEH ANALISIS. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2013

Abstrak

Abstrak penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi produktifitas pekerja wanita pada industri, makanan, minuman dan tembakau di kota banda aceh. penelitian ini menggunakan (ols). hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel pendidikan formal, pengalaman kerja, alokasi waktu kerja, upah dan status perkawinan mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap produktifitas pekerja wanita. saran yang dapat disampaikan dari penelitian ini adalah bahwa untuk meningkatkan produktifitas pekerja wanita perlu adanya peningkatan standar upah dan perbaikan sistem pengupahan, yang tidak membedakan antara pekerja wanita dan pekerja pria. demikian juga perlu adanya pembinaan secara teknis dengan pelatihan ketrampilan sehingga dapat meningkatakan produktifitas pekerja wanita pada industri makanan,minuman dan tembakau di kota banda aceh. kata kunci: produktifitas, pekerja wanita, industri, makanan, minuman dan tembakau

Baca Juga : PERAN PEMERINTAH KOTA BANDA ACEH UNTUK MENJAMIN KEPATUHAN PENGUSAHA DALAM MEMBERIKAN PERLINDUNGAN KEAMANAN BAGI PEKERJA PEREMPUAN YANG DIPEKERJAKAN PADA MALAM HARI (FITRI SURYANI, 2018) ,

Baca Juga : MOTIVASI PENGUSAHA INDUSTRI MAKANAN DAN MINUMAN HALAL TERHADAP PEMBIAYAAN PERBANKAN SYARIAH DI KOTA BANDA ACEH DAN KABUPATEN ACEH BESAR (DE ERISTA MIRATI PUTRI, 2020) ,



Tulisan yang relevan

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGKAT UPAH PEKERJA DI ACEH (Miswar, 2018) ,

PERSEPSI KONSUMEN TERHADAP MAKANAN ORGANIK DI KOTA BANDA ACEH (RAUZATUL JANNAH, 2015) ,

PENGARUH PRODUKSI TEMBAKAU DAN CUKAI TEMBAKAU TERHADAP ELASTISITAS KONSUMSI TEMBAKAU DI INDONESIA (RENI APRIDA, 2018) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi