Nina Helmira. KEMAMPUAN SPASIAL SISWA DALAM MENGGAMBAR BANGUN RUANG MELALUI PENDEKATAN REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION DI KELAS IV SD KOTA BANDA ACEH. Banda Aceh : Fakultas FKIP Universitas Syiah Kuala, 2015

Abstrak

Kata kunci: kemampuan spasial, menggambar, menggambar bangun ruang penelitian ini dilatarbelakangi oleh masih rendahnya kemampuan spasial siswa dalam menggambar bangun ruang. kegiatan menggambar bangun ruang yang terdiri dari kubus satuan merupakan kegiatan yang penting untuk memperkenalkan volume balok dan kubus kepada siswa. untuk mengetahui bagaimana kemampuan spasial siswa dalam menggambar bangun ruang, penulis melakukan penelitian dengan judul “kemampuan spasial siswa dalam menggambar bangun ruang melalui pendekatan realistic mathematics education di kelas iv sd banda aceh”. rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimana kemampuan spasial siswa dalam menggambar bangun ruang melalui pendekatan realistic mathematics education di kelas iv sd banda aceh. penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi dan mendeskripsikan kemampuan spasial siswa dalam menggambar bangun ruang melalui pendekatan realistic mathematics education di kelas iv sd banda aceh. metode yang digunakan

Baca Juga : KEMAMPUAN SPASIAL SISWA PADA MATERI BANGUN RUANG SISI DATAR DI KELAS VIII SMP NEGERI 6 BANDA ACEH (Cut Mawaddatawwarahmah, 2016) ,

Baca Juga : KEMAMPUAN SPASIAL SISWA PADA MATERI BANGUN RUANG SISI DATAR DI KELAS VIII SMP NEGERI 6 BANDA ACEH (Cut Mawaddatawwarahmah, 2016) ,

ah metode deskriptif dengan pendekatan kualitatif. data penelitian diperoleh melalui lembar kinerja siswa dan dilanjutkan dengan wawancara pada subjek penelitian. penelitian ini dilakukan di sdn 67 percontohan banda aceh dengan melibatkan 23 orang siswa kelas iv, di sdn 37 banda aceh dengan melibatkan 19 orang siswa kelas iv, dan di sdn 63 banda aceh dengan melibatkan 30 orang siswa kelas iv. dari hasil lembar kinerja siswa dipilih 8 orang siswa sebagai subjek penelitian yang mewakili setiap variasi jawaban. analisis data disimpulkan sesuai dengan kemampuan spasial siswa dalam menggambar bangun ruang yang terdiri dari susunan kayu berbentuk kubus satuan. berdasarkan hasil analisis data ditemukan bahwa siswa yang memiliki kemampuan spasial yang baik dengan persentase tertingi (40%) adalah siswa di sdn 67 percontohan banda aceh dan siswa di sdn 63 banda aceh dan tiga orang dari subjek penelitian yang memiliki kemampuan spasial yang mencapai level tinggi dalam menggambar bangun ruang adalah siswa yang berjenis kelamin laki-laki. disarankan kepada guru agar melakukan aktivitas menggambar bangun ruang dalam memperkenalkan konsep volume balok dan

Tulisan yang relevan

KEMAMPUAN KOMUNIKASI MATEMATIS DITINJAU DARI KETERLIBATAN SISWA (STUDENT ENGAGEMENT) MELALUI PENDEKATAN REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION (LISA RAMADHANI, 2019) ,

PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN GEOMETRI DENGAN PENDEKATAN REALISTIC MATHEMATICS EDUCATION (RME) BERBANTUAN CABRI 3D (Nurul Asma, 2017) ,

KEMAMPUAN SISWA MEMAHAMI JARING-JARING BANGUN RUANG DENGAN PENDEKATAN SAINTIFIK DI KELAS V SD NEGERI ANEUK BATEE ACEH BESAR (Yusuf Riandi, 2018) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi