Rian Rizky A. ANALISIS PENGARUH SUDUT PENERIMAAN SINYAL DENGAN MENGGUNAKAN ANTENA YAGI TERHADAP KEKUATAN SINYAL DAN THROUGHPUT PADA JARINGAN WIRELESS LAN 802.11B. Banda Aceh : Fakultas Teknik Universitas Syiah Kuala, 2015

Abstrak

Perkembangan teknologi jaringan wireless lan yang cukup pesat saat ini diharapkan menjadi jaringan komunikasi data yang sempurna, namun teknologi wireless lan juga memiliki kelemahan apalagi ketika digunakan dengan arah sudut penerimaan sinyal yang tidak tepat, dapat menyebabkan melemahnya kekuatan sinyal yang diterima yang juga akan berpengaruh terhadap kualitas throughput jaringan. penelitian ini bertujan untuk menganalisis pengaruh arah sudut penerimaan sinyal terhadap kualitas sinyal dan throughput menggunakan antena yagi pada jaringan wireless lan 802.11b. pengukuran arah sudut penerimaan sinyal dilakukan dengan membandingkan hasil pengarahan 90o (line of sight) terhadap hasil pengarahan 60o dan 120o secara horizontal dan vertikal di kawasan lahan parkir gelanggang mahasiswa unsyiah pada setiap 10 meter dengan jarak maksimum 100 meter. meskipun kualitas sinyal pada pengarahan 900 merupakan yang terbaik dibandingkan dengan hasil pengarahan 60o dan 120o secara horizontal dan

Baca Juga : RANCANG BANGUN ANTENA YAGI DENGAN KOMBINASI PENGUAT PENERIMA UNTUK MENAMBAH JANGKAUAN SISTEM KOMUNIKASI DATA LONG-RANGE (LORA) (Mauliyanti Yunita Muchsin, 2020) ,

Baca Juga : ANALISIS PERBANDINGAN KUALITAS JARINGAN WIRELESS LAN (WLAN)2,4 GHZ DENGAN MENGGUNAKAN ANTENAEKSTERNAL YAGI DAN GRID (Abdul Malik Nasution, 2015) ,

l, namun pengarahan secara vertikal memiliki nilai kualitas sinyal yang lebih baik dibandingkan dengan pengarahan secara horizontal. kesimpulan hasil penelitian ialah pengarahan secara vertikal dapat digunakan ketika pengarahan secara line of sight tidak bisa menjadi pilihan pengarahan antena. kata kunci: kualitas sinyal, throughput, angle of arrival, horizontal,

Tulisan yang relevan

DESAIN DAN PENGUJIAN ANTENA MICROSTRIP RECTANGULAR PATCH SATU ELEMEN DAN ARRAY DUA ELEMEN UNTUK WIMAX 2,3 GHZ (Muhammad Reza Aditya, 2018) ,

ANALISIS KINERJA JARINGAN KOOPERATIF MULTI-HOP RELAY BERBASIS PROTOKOL AMPLIFY-QUANTIZE AND FORWARD ( AQF). (Alfian, 2016) ,

ANALISIS KUALITAS LAYANAN VIDEO CALL MENGGUNAKAN APLIKASI SKYPE PADA JARINGAN LONG TERM EVOLUTION (LTE) (Owena Arishy Melala, 2020) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi