Dedy Sykran. KESEDIAAN MEMBAYAR MASYARAKAT TERHADAP WADUK DI KECAMATAN BANDA SAKTI KOTA LHOKSEUMAWE. Banda Aceh : Fakultas Ekonomi Universitas Syiah Kuala, 2015

Abstrak

Abstrak nama : dedy syukran nim : 0901101010045 fakultas/jurusan : ekonomi/ekonomi pembangunan judul : kesediaan membayar masyarakat terhadap waduk di kecamatan banda sakti kota lhokseumawe konsentrasi : ekonomi sumber daya alam pembimbing : dr. sofyan syahnur, m.si tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis kesediaan membayar masyarakat untuk biaya perawatan dan perbaikan saluran waduk pusong dan faktor-faktor yang mempengaruhinya. penelitian ini menggunakan model regresi linear berganda, data yang digunakan adalah data primer yang berasal dari wawancara (kuesioner). berdasarkan hasil estimasi dapat disimpulkan bahwa variabel pendapatan, pendidikan, jumlah tanggungan, umur, dan pengetahuan tentang manfaat waduk berhubungan positif dan berpengaruh signifikan terhadap willingness to pay. untuk dapat mencegah atau mengurangi banjir diharapkan kepada pemerintah kota lhokseumawe untuk menyediakan tempat pembuangan sampah di sekitar saluran air (drainese) dan

Baca Juga : ANALISIS KESEDIAAN PENGUNJUNG UNTUK MEMBAYAR RETRIBUSI OBJEK WISATA DI KOTA BANDA ACEH (Hisan, 2014) ,

Baca Juga : WILLINGNESS TO PAY TERHADAP RETRIBUSI SAMPAH DI KOTA BANDA ACEH (putra ivanda, 2014) ,

a masyarakat diharapkan inisiatif untuk menjaga kebersihan dengan tidak membuang sampah di saluran air (drainese). kata kunci : regresi linear berganda, willingness to pay, waduk,

Tulisan yang relevan

WILLINGNESS TO PAY MASYARAKAT TERHADAP PEMBANGUNAN JARINGAN GAS BUMI UNTUK RUMAH TANGGA DI KOTA LHOKSEUMAWE (LIA LESTARI, 2016) ,

HUBUNGAN PEMBERIAN MAKANAN PENDAMPING ASI DENGAN STATUS GIZI BAYI USIA 7 –12 BULAN DI GAMPONG TEUMPOK TEUNGOH KECAMATAN BANDA SAKTI KOTA LHOKSEUMAWE (Jauharah, 2015) ,

AKTIVITAS MAKAN EGRETTA GARZETTA DI KAWASAN TAMBAK KECAMATAN BANDA SAKTI KOTA LHOKSEUMAWE (Dewi Sarwani, 2014) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi