NUR KHOTIMAH. KARAKTERISTIK DAN KENDALA PETANI DALAM USAHATANI KELAPA SAWIT RAKYAT DI KECAMATAN TADU RAYA KABUPATEN NAGAN RAYA. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2015

Abstrak

Karakteristik dan kendala petani dalam usahatani kelapa sawit rakyat di kecamatan tadu raya kabupaten nagan raya oleh nur khotimah/ agribisnis unsyiah abstrak tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui karakteristik dan kendala petani dalam usahatani kelapa sawit rakyat di kecamatan tadu raya kabupaten nagan raya. data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang diperoleh melalui kuesioner dan wawancara secara lamgsung kepada responden dan data sekunder yang diperoleh melalui dinas-dinas terkait dalam melengkapi data yang dibutuhkan. metode analisis yang digunakan yaitu analisis kuantitatif yang dipaparkan secara deskriptif dan disajikan dalam bentuk narasi berupa kalimat-kalimat yang menerangkan seluruh isi temuan penelitian. hasil penelitian menunjukkan bahwa umur, pendidikan, pengalaman usahatani, luas lahan dan jumlah tanggungan petani yang dapat meningkatkan produksi usahatani kelapa sawit. sedangkan kendala dalam usahatani

Baca Juga : STUDI KOMPARATIF EFESIENSI PEMASARAN GABAH MELALUI KOPERASI DAN NON KOPERASI KECAMATAN INGIN JAYA KABUPATEN ACEH BESAR (KASTRI HANDAYANI, 2015) ,

Baca Juga : MOTIVASI PETANI DALAM MELAKUKAN USAHATANI KELAPA SAWIT DI KECAMATAN BAKONGAN TIMUR KABUPATEN ACEH SELATAN (Masrafit, 2013) ,

apa sawit di daerah penelitian yang masih sulit di atasi adalah kendala ketersediaan sarana produksi, kendala dalam proses budidaya dari mulai seleksi bibit sampai kesalahan pemanenan, kendala dalam proses pemasaran dan kendala lembaga penunjang. ke empat kendala utama yang dihadapi petani kelapa sawit rakyat mempengaruhi hasil yang diproduksi. kata kunci : karakteristik petani, sarana produksi, proses budidaya, proses pemasaran, dan lembaga

Tulisan yang relevan

EVALUASI KELAYAKAN PABRIK KELAPA SAWIT (PKS) PT. FAJAR BAIZURY & BROTHERS DI KECAMATAN TADU RAYA KABUPATEN NAGAN RAYA (SUDIRMAN, 2014) ,

ANALISIS KELAYAKAN PENGEMBANGAN PERKEBUNAN KELAPA SAWIT RAKYAT DI KABUPATEN NAGAN RAYA (Widiya Astuti, 2020) ,

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKTIVITAS TENAGA KERJA SUB SEKTOR PERKEBUNAN KELAPA SAWIT DI KABUPATEN NAGAN RAYA PROVINSI ACEH (Muji burrahmat, 2018) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi