Ilham Arianda. ANALISIS FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERMOHONAN KREDIT BRIGUNA OLEH KARYAWAN PTPN. 1 PADA BANK RAKYAT INDONESIA (BRI) UNIT AHMAD YANI DI KOTA LANGSARN( STUDI KASUS PADA KARYAWAN AFDELING VI PTPN. 1 KEBUN BARU LANGSA ). Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2015

Abstrak

Kredit merupakan salah satu bagian pembentukan modal yang dilakukan oleh lembaga keuangan. bank rakyat indonesian (bri) kota langsa telah merealisasi permohonan kredit briguna kepada karyawan ptpn 1. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor- faktor jumlah kredit, tingkat suku bunga, jangka waktu dan pelayanan nasabah mempengaruhi terhadap permohonan realisasi kredit briguna di bri. metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode studi kasus. pemilihan sampel sebanyak 29 orang dari jumlah 143 total keseluruhan populasi/responden dengan menggunakan teknik purposive sampling. metode pengolahan dan analisis data menggunakan model regresi linear berganda. hasil penelitian menunjukkan bahwa jumlah kredit berpengaruh signifikan (positif) terhadap permohonan realisasi kredit briguna, hal ini dapat dilihat dari hasil uji t yaitu thitung > ttabel perhitungan thitung. 4,606 > 1,708 pada tingkat kepercayaan 95%. sedangkan tingkat suku bunga, jangka waktu dan pelayanan nasabah

Baca Juga : ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI KELAPA SAWIT DI ACEH TIMUR (STUDI KASUS PADA PTPN I KEBUN BARU) (Muhammad Ryan Firdha, 2015) ,

Baca Juga : PENGARUH PENYALURAN KREDIT MODAL USAHA PADA BANK RAKYAT INDONESIA CABANG LANGSA TERHADAP PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO SUB SEKTOR LEMBAGA KEUANGAN PEMERINTAHAN KOTA LANGSA (Ismahdi, 2020) ,

k berpengaruh signifikan terhadap permohonan realisasi kredit briguna. hal ini disebabkan hasil thitung < ttabel dengan nilai thitung tingkat suku bunga -0,517, jangka waktu 0,972 dan pelayanan nasabah 0,961 < ttabel 1,708 pada tingkat kepercayaan 95%. penyebabnya juga dikarenakan karyawan membutuhkan dana kredit untuk kebutuhan konsumtif pribadi, seperti : kebutuhan rumah tangga, biaya pendidikan anak, dll. kata kunci : kredit, kredit briguna, jumlah kredit, suku bunga pinjaman, jangka waktu pengembalian dan pelayanan

Tulisan yang relevan

BEBERAPA FAKTOR YANG MEMPENGARUHI BIBIT KELAPA SAWIT ABNORMAL (STUDI KASUS KEBUN BARU AFDELING V, PT. PERKEBUNAN NUSANTARA I LANGSA) (Muhammad Ikhsan, 2015) ,

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERMOHONAN KREDIT MODAL KERJA USAHA KECIL DAN MENENGAH (STUDI KASUS PADA PT. BANK X CAPEM Y KOTA BANDA ACEH) (rizka oky pryanka, 2016) ,

PENYELESAIAN KREDIT MACET BRIGUNA PURNA PADA PT BANK RAKYAT INDONESIA(SUATU PENELITIAN PADA KANTOR CABANG PEMBANTU SIMPANG SURABAYA) (SARAH NADIA, 2015) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi