Junaidi H M. EVALUASI KETERAMPILAN PERMAINAN BOLA VOLI MINI PADA SISWA KELAS V SD NEGERI 54 BANDA ACEH TAHUN PELAJARAN 2012/2013. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2013

Abstrak

Abstrak penelitian yang berjudul “evaluasi keterampilan permainan bola voli mini pada siswa kelas v sd negeri 54 banda aceh”.permainan bola voli mini terlahir karena dalam perkembangan permainan bola voli yang cukup pesat ternyata banyak sekali anak-anak diberbagai negara tertarik dengan permainan ini termasuk indonesia.walaupun permainan bola voli mini merupakan modifikasi dari permainan bola voli orang dewasa namun masih menyulitkan anak-anak sekolah dasar, masih banyak anak-anak yang kesulitan memainkannya.hal ini karena bola tersebut hampir sama dengan bola orang dewasa sehingga akan menyulitkan sebagian besar permula.selain itu anak-anak masih kesulitan menguasai teknik-teknik dasar permainan bola voli mini.tujuan penelitian untuk mengetahui hasil evaluasi keterampilan dasar permainan bola voli mini pada siswa kelas v sd negeri 54 banda aceh.penelitian ini bersifat deskriptif kualitatif yang bertujuan untuk mendiskripsikan keterampilan para siswa dalam permainan bola voli

Baca Juga : EVALUASI KEMAMPUAN DASAR PERMAINAN BOLA VOLI MINI SISWA SD NEGERI 4 LAMPAHAN TAHUN PELAJARAN 2013/2014 (wirasmi, 2015) ,

Baca Juga : EVALUASI KEMAMPUAN SERVIS ATAS PADA PERMAINAN RNBOLA VOLI SISWA SMP NEGERI 13 TAKENGON RNTAHUN PELAJARAN 2013/2014 (Fitriana, 2015) ,

. subjek penelitian ini seluruh siswa kelas v sd negeri 54 banda aceh yang berjumlah 26 orang. pengumpulan data dilakukan dengan melakukan ovservasi langsung, dan juga melakukan tes yang kemudian dianalisis dengan menggunakan statistik sederhanan mean dan persentase. hasil penelitian diketahui bahwa sebagian besar keterampilan siswa kelas v sd negeri 54 banda aceh dalam permainan bola voli ini berada pada katagori cukup. diharapkan kepada para guru penjas,agar mengunakan suatu pendekatan pembelajaran bola voli mini dimodifikasi jangan hanya berfokus kepada pendekatan konvensional atau pendekatan biasa dan lazim dilakukan. kata kunci : keterampilan, permainan bola voli mini,bidang studi penjasorkes *) disampaikan dihadapan dewan penguji pada tanggal 05 februari 2013. **) alumni program studi penjaskesrek fkip unsyiah angkatan tahun

Tulisan yang relevan

EVALUASI KETERAMPILAN PERMAIAN BOLA VOLI PADA SISWA PUTRA KELAS VII SMP NEGERI 2 JULOK KABUPATEN ACEH TIMUR TAHUN PELAJARAN 2013/2014 (M. YAKOP, 2014) ,

TINGKAT KETERAMPILAN DASAR BERMAIN BOLAVOLI PADA SISWA MAN BEUREUGHANG KECAMATAN KUTA MAKMUR KABUPATEN ACEH UTARA TAHUN AJARAN 2012/2013 (Murdani, 2013) ,

EVALUASI KETERAMPILAN BERMAIN BOLA VOLI PADA SISWA PUTRA SMA NEGERI 1 CALANG KABUPATEN ACEH JAYA TAHUN PELAJARAN 2013/2014 (Saifullah, 2014) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi