Rahayu Zalwis. DAYA TAHAN HIDUP SPERMATOZOA BERBAGAI JENIS AYAM DALAM PENGENCER NACL FISIOLOGIS. IndoSecHax : Universitas Syiah Kuala, 2015

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui daya tahan hidup spermatozoa berbagai jenis ayam dalam pengencer nacl fisiologis. penelitian ini dilaksanakan dari bulan november 2014 sampai oktober 2014 di laboratorium reproduksi fakultas kedokteran hewan universitas syiah kuala, banda aceh. penelitian ini menggunakan rancangan acak lengkap (ral). semen yang digunakan diperoleh dengan cara masase dari tiga jenis ayam jantan (ayam kampung, ayam kate dan ayam bangkok) kemudian dilakukan evaluasi secara makroskopis dan mikroskopis. semen-semen yang berkualitas baik selanjutnya diencerkan dengan nacl fisiologis, disimpan pada suhu ruang dan dilakukan pengamatan setiap 30 menit hingga motilitas mencapai 40%. hasil penelitian dianalisis menggunakan analisis varian (anava). hasil penelitian ini menunjukkan bahwa daya tahan hidup spermatozoa berbagai jenis ayam tidak berbeda nyata (p>0,05) dengan rata-rata ki (ayam kampung), k2 (ayam kate), dan k3 (ayam bangkok) masing-masing adalah 80 ± 36,64

Baca Juga : PENGARUH DOSIS KUNING TELUR TERHADAP DAYA TAHAN HIDUP SPERMATOZOA AYAM KAMPUNG (GALLUS DOMESTICUS) DALAM PENGENCER NACL FISIOLOGIS (irhamna, 2014) ,

Baca Juga : PENGARUH PENAMBAHAN SARI WORTEL KE DALAM PENGENCER NACL-KUNING TELUR TERHADAPRNFERTILITAS DAN DAYA TETASRNTELUR AYAM KAMPUNG (Miqsalmina, 2014) ,

t; 100 ± 17,32 menit dan 140 ± 17,32 menit. kesimpulan dari penelitian ini adalah jenis ayam tidak berpengaruh terhadap daya tahan hidup spermatozoa dalam pengencer nacl

Tulisan yang relevan

PENGARUH PENGENCER ALAMI SPERMA TERHADAP FERTILISASI DAN DAYA TETAS TELUR IKAN SEURUKAN (OSTEOCHILUS VITTATUS) (YUSRAN ADAMI, 2015) ,

ANALISIS KUALITAS SPERMATOZOA SAPI ACEH SETELAH PEMBEKUAN DALAM BERBAGAI KONSENTRASI ANDROMED®. (Mukhlis, 2017) ,

KUALITAS SPERMATOZOA SAPI ACEH PASCA PEMBEKUAN DENGAN MENGGUNAKAN PENGENCER SITRAT KUNING TELUR ANGSA DENGAN KONSENTRASI YANG BERBEDA (Tri Putri Purnama Sari, 2017) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi