Siti Hardiyanti. PROSES PELAKSANAAN PEMBELAJARAN SENI BUDAYA PADA KELAS INTI DAN KELAS REGULAR TINGKAT IX DI SMP NEGERI 3 BANDA ACEH. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2015

Abstrak

Abstrak kata kunci: pembelajaran, seni budaya, inti, regular penelitian ini berjudul “proses pelaksanaan pembelajaran seni budaya pada kelas inti dan kelas reguler tingkat ix di smp negeri 3 banda aceh.” mengangkat masalah bagaimanakah proses pelaksanaan pembelajaran seni budaya pada kelas inti dan kelas reguler tingkat ix di smp negeri 3 banda aceh. penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan proses pelaksanaan pembelajaran seni budaya pada kelas inti dan kelas regular tingkat ix di smp negeri 3 banda aceh. pendekatan yang digunakan pada penelitian ini adalah pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian deskriptif. subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas ix-7 sebagai kelas inti dan siswa kelas ix-4 sebagai kelas regular. teknik pengumpulan data menggunakan teknik observasi, wawancara, dan dokumentasi. sedangkan teknik analisis data dengan menggunakan reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. hasil penelitian

Baca Juga : PELAKSANAAN PEMBELAJARAN SENI BUDAYA DI SMA NEGERI 1 PEUREULAK, KABUPATEN ACEH TIMUR (Masriana, 2016) ,

Baca Juga : PELAKSANAAN PEMBELAJARAN SENI BUDAYA DI SMP NEGERI 2 DARUL IMARAH (PUTRI MAURINA SARI, 2019) ,

menunjukkan bahwa proses pelaksanaan pembelajaran seni budaya pada materi seni musik di kelas inti dan kelas regular adalah sama. guru menggunakan rpp yang sama, memakai metode yang sama, dan memberikan materi yang sama. siswa kelas inti memiliki gaya belajar yang lebih aktif dibandingkan kelas regular. yang membedakan kelas ini adalah kkm dan hasil tes pembelajarannya. siswa yang berada di kelas inti memperoleh nilai yang lebih tinggi dibandingkan kelas

Tulisan yang relevan

PELAKSANAAN PEMBELAJARAN SENI TARI DI KELAS VII SMP NEGERI 1 BAITUSSALAM (Nurmalis, 2017) ,

PEMBELAJARAN SENI MUSIK DENGAN MENGGUNAKANRN MODEL DISCOVERY LEARNING( KURIKULUM 2013 )RNDI KELAS VIII SMP NEGERI 6 BANDA ACEH (LAINA ZUMIRA, 2015) ,

PENERAPAN KURIKULUM 2013 BIDANG STUDI SENI BUDAYA DI SMP KELAS VII SEKABUPATEN NAGAN RAYA (RIKA NURLISMA HN, 2015) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi