Tjut Farahiya Hadi. HUBUNGAN KUALITAS TIDUR DENGAN KEJADIAN INFARK. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2015

Abstrak

Infark miokard akut adalah gangguan aliran darah ke jantung yang menyebabkan sel otot jantung mati. kualitas tidur yang buruk dapat menyebabkan ketidakseimbangan fisiologis dan psikologis, sehingga dapat menyebabkan berbagai macam penyakit, salah satunya adalah infark miokard akut. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan kualitas tidur dengan kejadian infark miokard akut. penelitian ini menggunakan metode analitik observasional dengan pendekatan case control. populasi penelitian ini adalah seluruh penderita infark miokard akut. teknik pengambilan sampel adalah quota sampling dengan jumlah sampel 62 kelompok kasus dan 62 kelompok kontrol. hasil penelitian membuktikan bahwa 73,8 % kelompok kasus memiliki kualitas tidur yang buruk di masa lalu sedangkan pada kelompok kontrol hanya 26,2 % yang memiliki kualitas tidur yang buruk. hasil analisis menunjukkan bahwa terdapat hubungan kualitas tidur dengan kejadian infark miokard akut dengan nilai ? < 0,05 (? = 0,000). kesimpulannya

Baca Juga : DERAJAT KEPARAHANN INFARK MIOKARD AKUT BERDASARKAN WAKTU SERANGAN PADA PENDERITA INFARK MIOKARD AKUT DI RSUD DR. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH (Siska, 2015) ,

Baca Juga : LOKASI INFARK DENGAN BRADIKARDI PASIEN SINDROM KORONER AKUT DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. ZAINOEL ABIDIN DAN RUMAH SAKIT MEURAXA BANDA ACEH (OCTAMI RULIANI, 2018) ,

erdapat hubungan kualitas tidur dengan kejadian infark miokard

Tulisan yang relevan

GAMBARAN HEMATOLOGI PADA PASIEN ACUTE CORONARY SYNDROME DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH (MEIDI SEPTIANA, 2017) ,

HUBUNGAN LOKASI INFARK DENGAN RISIKO ACUTE KIDNEY INJURY PADA ST-ELEVASI MIOKARD INFARK DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH (INDRI AFRIANTI, 2019) ,

HUBUNGAN KUALITAS HIDUP PASIEN PASCA STROKE ISKEMIK DENGAN LESI INFARK (Satria Utama, 2015) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi